Kumpulan Latihan 50 Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Dilengkapi Kunci Jawaban

- 17 Mei 2022, 06:19 WIB
Kumpulan  Latihan 50 Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Dilengkapi Kunci Jawaban
Kumpulan Latihan 50 Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Dilengkapi Kunci Jawaban /Pixabay

22.Bacalah Ilustrasi berikut!
Karang Taruna Banjarnegara merasa terpanggil untuk membersihkan sampah. Terlebih melihat keadaan sungai di Banjarnegara banyak yang kotor karena sampah. Karena itu mereka mengadakan kegiatan gerakan bersih sampah di sungai bagi masyarakat Banjarnegara.

Slogan yang tepat sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah….
A.Masyarakat peduli, sungaiku berseri C. Sungai bersih petani senang
B.Sungaiku berseri, alampun berseri D. Alamku berseri, anak cucu peduli
Kunci : B

23.Bacalah Ilustrasi berikut!
OSIS SMP Andalan bermaksud mengadakan lomba kebersihan kelas dalam rangka menyambut ulang tahun sekolah.

Kalimat untuk poster yang sesuai dengan ilustrasi di atas adalah….
A.Siswa yang bijak tentu peduli akan kebersihan lingkungan.
B.Mari menjaga kebersihan lingkungan.
C.Kebersihan lingkungan tidak dapat terwujud tanpa tindakan.
D.Buang sampah sembarangan, cermin orang serampangan.
Kunci : D

Baca Juga: Viral Wanita Bercadar di Lampung yang Mengemis Hingga Malam, Inilah Sang Pelaku yang Langsung Diringkus Polisi

24.Bacalah slogan di bawah ini!
‘Baca buku, tambah ilmu’
Maksud slogan di atas adalah....
A.Orang yang suka buku akan membeli banyak buku.
B.Buku adalah jendela dunia.
C.Orang yang suka membaca buku ilmunya akan bertambah banyak
D.Kalau mau ilmu beli buku.
Kunci : C

25.Bacalah Ilustrasi berikut!
Wabah penyakit demam berdarah melanda perkampungan. Beberapa anak terpaksa di bawa ke rumah sakit karena wabah itu. Penyebar penyakit itu adalah nyamuk. Oleh karena itu, pemberantasan terhadap perkembangbiakan nyamuk itu dilaksanakan besar-besaran.

Kalimat poster yang sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah ....
A.Biasakanlah pola hidup sehat setiap saat
B.Jangan biarkan nyamuk ada di sekitar kita
C.Demam berdarah merupakan penyakit berbahaya
D.Berantaslah sarang nyamuk dimanapun berada
Kunci : B

Kutipan cerpen berikut untuk menjawab pertanyaan no 26 dan 27!
Seperti teman-temannya yang lain, sebenarnya Andi ingin sekali memberi hadiah untuk Tommy, tetapi ia tidak enak hati meminta uang pada ibunya. Apalagi, ibu hanya diam ketika ia menyodorkan undangan pesta ulang tahun Tommy kemarin. Saat itu, ibu sedang duduk-duduk di beranda sambil memandangi matahari yang mulai tenggelam. Diamnya ibu, pertanda ibu belum punya uang untuk membeli hadiah. Andi sadar, sejak ayahnya meninggal tiga tahun yang lalu, ia dan ibunya memang harus hidup hemat.

Baca Juga: Latihan 25 Soal prediksi PAT Bahasa Indonesia kelas 7 SMP MTs Tahun 2022 Dilengkapi Kunci Jawaban

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Kemendikbud Kelas 7 SMP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah