Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 4 Pembelajaran 2 Halaman 64: Tabel Hak dan Kewajiban Warga Masyarakat

- 21 Mei 2022, 19:00 WIB
Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 4 Pembelajaran 2 Halaman 64
Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 4 Pembelajaran 2 Halaman 64 /Buku Tematik Kemendikbud Revisi 2017

9. Hak mendapatkan pasokan serta aliran listrik dari pemerintah.

Contoh Pelakasanaan: Adanya listrik yang mengaliri perkampungan/pemukiman warga untuk dimanfaat kan dalam kegiatan sehari-hari

10. Hak mendapatkan akses pelayanan masyarakat.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 4 Pembelajaran 1 Halaman 50 51: Contoh Pemanfaatan Perubahan Energi Dalam Kehidupan

Contoh Pelakasanaan: Disediakannya berbagai fasilitas umum yang dapat digunakan.

Tabel kewajiban warga masyarakat terhadap pemerintah dan contoh pelaksanaannya.

Jawaban:

1. Mematuhi aturan dan norma yang berlaku di masyarakat.

Contoh Pelakasanaan: Menggunakan helm atau sabuk pengaman saat berkendara.

2. Menjaga kebersihan di lingkungan masyarat

Halaman:

Editor: Oriza Shavira A

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud Revisi 2017


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah