Pembahasan Latihan Soal PAS Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA MA Dilengkapi Kunci Jawaban

- 23 Mei 2022, 06:00 WIB
Pembahasan 30 Prediksi Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA MA Tahun 2022 Dilengkapi Kunci Jawaban
Pembahasan 30 Prediksi Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA MA Tahun 2022 Dilengkapi Kunci Jawaban /Pixabay

21.Perhatikan kutipan berikut ini!
Seni wayang merupakan seni tradisional yang menjadi salah satu ciri kebudayaan Indonesia. Di dalamnya terdapat pelajaranpelajaran berharga yang berkaitan dengan kehidupan manusia. Masyarakat pada umumnya menyukai seni wayang karena di samping menarik dan padat ceritanya, juga mengandung nilai hiburan yang tinggi. Bahkan di dunia modern saat ini, penyajian seni wayang dipadukan dengan gaya dan cengkok seni modern, misalnya tata lampu, tata musik, dan tata suara, sekalipun banyak generasi muda yang belum memahami.

Baca Juga: Info Gempa Sumbar Terbaru, Wilayah Lubuk Basung Di Guncang Gempa Bumi, Simak Penjelasanya!

Kalimat sanggahan sesuai masalah tersebut adalah…
A.Sebaiknya seni wayangtidak perlu dikembangkan karena tidak sesuai dengan zaman modern.
B.Untuk melestarikan seni tradisional, sebaiknya semua seni tradisional disatukan,
C.Lestarikan-seni tradisional sebagai khasanah kebudayaan,
D.Seni wayang merupakan seni asing sebaiknya tidak perlu.
E.Generasi muda tidak perlu mempelajari seni wayang
Jawaban : C

22.Teks debat berikut !
Perlu dilakukan bimbingan bagi anak-anak untuk menggunakan internet secara sehat. Ini dimaksudkan agar anak-anak tidak tergiur dengan janji-janji manis teman-temannya di jejaring sosial. Penggunaan internet sehatjuga dimaksudkan agar tidak terjadi kasus negatif bagi anak-anak. Kasus negatif terjadi karenalemahnya pengetahuan akan penggunaan internet secara sehat. Sebaiknya, sekolah bisa menambahkan ekstrakurikuler mengenai cara penggunaan teknologi secara sehat agar mereka memiliki pengetahuan dan bukan larangan.

Baca Juga: Pembahasan 50 Prediksi Soal PAT Bahasa Indonesia Tahun 2022 Kelas 11 SMA MA Dilengkapi Kunci Jawaban

Simpulan paragraf tersebut adalah …
A.Perlunya ekstrakurikuler untuk mencegah dampak negatif jejaring sosial.
B.majunya teknologi infomatika membawa dampak bagi keselamatan anak-anak.
C.Anak perlu dibekali bimbingan internet sehatagar terhindar dari hal yang negatif.
D.Banyak anak yang menjadi korban akibat pengetahuan intenet yang tidak sehat.
E.Perlu dilakukan bimbingan bagi anak-anak yang mengikuti ekstrakurikuler di sekolah.
Jawaban : A

23.Mosi berdasarkan paragraf tersebut adalah…
A.Penggunaan internet bagi anak-anak perlu diawasi.
B.Perlu diadakan ekstrakulikuler untuk mencegah dampak negatif internet.
C.Teknologi internet dapat memberikan dampak negatif bagi anak-anak.
D.Anak-anak tidak boleh menggunakan internet secara berlebihan.
E.Sekolahan perlu mengawasi penggunaan internet.
Jawaban : A

Baca Juga: Doa Mendapatkan Jodoh yang Sholeh dan Sholehah serta Ikhtiarnya

24. Untuk mengisi akhir tahun pelajaran, OSIS SMA Negeri 2 Madiun merencanakan untuk mengadakan karya wisata ke beberapa objek. Dalam rapat, ketua OSIS merencanakan kunjungan ke Bandung dan Pantai Kuta di Bali. Hal ini telah disesuaikan dengan program sekolah.

Tanggapan yang tepat terhadap rencana tersebut adalah…
A.Menurut pendapat saya, kedua tempat itu berbeda arahnya. Sebaiknya kita pilih saja satu di antaranya.
B.Buatapakita ke Pantai Kuta? Pantai yang dekat saja ada, misalnya Parangtritis di Yogyakarta.
C.Saya setuju saja karya wisata ke kedua tempat tersebut asal biaya ditanggung oleh sekolah.
D.Saya tidak setuju dengan acara itu. Waktu liburan sebaiknya kita beristirahat di rumah.
E.Saya mengusulkan agar objek wisatanya ditambah beberapa tempat lagi di daerah kita sendiri, di Jawa Timur.
Jawaban : A

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Kemendikbud kelas 10 SMA MA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah