Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP MTs, Halaman 8: Alat Laboratorium: Corong Saring, Kaki Tiga, Kawat Kasa, Cawan..

- 24 Juli 2022, 07:53 WIB
Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP MTs, Halaman 8: Alat Laboratorium: Corong Saring, Kaki Tiga, Kawat Kasa, Cawan..
Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP MTs, Halaman 8: Alat Laboratorium: Corong Saring, Kaki Tiga, Kawat Kasa, Cawan.. /Buku IPA Kelas 7 SMP?MTs, Kmendikbud

 

Fungsi kawat kasa pada alat Laboratorium adalah untuk menahan beaker atau labu ketika proses pemanasan menggunakan pemanas bunsen atau pemanas spiritus.

Kawat kasa juga ditopang alat kaki tiga pada bagian bawahnya untuk membuat proses pemanasan berjalan maksimal.

Cawan Porselin

Cawan porselin.
Cawan porselin. Poltekkes-denpasar.ac.id

Fungsi cawan porselin adalah untuk mereaksikan zat kimia pada suhu tinggi; Tempat mengarangkan bahan dan untuk meng-abukan bahan; Menguapkan bahan dengan cara dipanaskan baik pemanasan langsung maupun tidak langsung

Batang Pengaduk

Batang pengaduk.
Batang pengaduk. Salamadian.com

Batang pengaduk memiliki fungsi untuk mencampur cairan dengan bahan kimia untuk keperluan praktek di Laboratorium.

Batang pengaduk pada umumnya terbuat dari kaca pejal, borosilikat (pyrex).
Ukuran batang pengaduk hampir sama dengan sedotan minuman. Namun sedikit panjang dengan ujung membulat.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP MTs, Halaman 6, Ayo Kita Lakukan: Seorang Ilmuwan Sedang Tekun di Laboratorium!

Selain untuk mencampur larutan. Batang pengaduk juga berfungsi untuk membantu dekantasi larutan, menginduksi kristalisasi dan memecahkan emulsi pada suatu ekstraksi.

Halaman:

Editor: Arbian T

Sumber: Buku Ilmu Pengetahuan Alam Kelas 7 SMP.MTs, Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah