Ringkasan Materi IPA dan Latihan Soal: Hukum Newton SMP MTs Kelas 8 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban

- 26 Juli 2022, 20:37 WIB
Ilustrasi Ringkasan Materi IPA dan Latihan Soal: Hukum Newton SMP MTs Kelas 8 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban
Ilustrasi Ringkasan Materi IPA dan Latihan Soal: Hukum Newton SMP MTs Kelas 8 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban /


PORTAL PEKALONGAN - Berjumpa lagi adik-adik SMP MTs di Tahun Pelajaran baru. Selalu semangat dan teruslah belajar. Berikut ini adalah Ringkasan Materi IPA dan Latihan Soal: Hukum Newton SMP MTs Kelas 8 Semester 1 beserta kunci jawaban.


Ringkasan Materi IPA dan Latihan Soal: Hukum Newton SMP MTs Kelas 8 Semester 1 beserta kunci jawaban ini bertujuan membantu adik - adik dalam mempelajari Materi Bab 1. Gerak pada Makhluk Hidup dan Lingkungan Sekitar agar lebih siap dan semangat.


Adik -adik dapat mempelajari materi baru di semester 1 dengan Ringkasan Materi IPA dan Latihan Soal: Hukum Newton SMP MTs Kelas 8 Semester 1 beserta kunci jawaban agar mendapat tambahan materi dan mendapat pengalaman belajar.

Baca Juga: Ringkasan Materi, Latihan Soal dan Kunci Jawaban IPA: Gerak Lurus SMP Kelas 8 Semester 1 Part 3

Ringkasan Materi IPA dan Latihan Soal: Hukum Newton SMP MTs Kelas 8 Semester 1 beserta kunci jawaban ini dilansir PORTAL PEKALONGAN dari narasumber alumni Pendidikan Fisika Universitas Negeri Semarang (UNNES) dan Pendidikan Sains Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), Farkhah Nofianti, S.Pd;M.Pd, Guru IPA SMP Negeri 1 Banjarnegara.


Adik-adik berikut ini Ringkasan Materi Hukum Newton dan kunci jawaban.
A. Hukum I Newton
“ Sebuah benda yang mengalami resultante gaya nol (ΣF = 0) akan tetap diam atau tetap bergerak dengan kecepatan tetap (GLB) “.

Benda diam dikatakan berada dalam keseimbangan statis,sehingga resultante gaya = 0, atau ∑F = 0. 

Hukum I Newton disebut juga Hukum kelembaman. Sifat inersia (lembam) merupakan sifat kemalasan benda untuk mau mengubah keadaan geraknya.


Contoh: Saat di mobil, Supir menginjak Rem maka tubuh kita akan terdorong ke depan.


B. Hukum II Newton
“ Percepatan gerak sebuah benda berbanding lurus dengan gaya yang diberikan, dan berbanding terbalik dengan massa benda “.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku IPA SMP/MTs Kemdikbud Kelas 8 edisi revisi 2017


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x