Kunci Jawaban IPA kelas 9 SMP Halaman 30: Cairan Ketuban Membantu Proses Kelahiran dan Pendeteksi Kelainan

- 5 Agustus 2022, 08:26 WIB
Kunci Jawaban IPA Kelas 9 SMP Halaman 49: Sistem Reproduksi Manusia.
Kunci Jawaban IPA Kelas 9 SMP Halaman 49: Sistem Reproduksi Manusia. /Buku IPA Kelas 9 SMP?MTs, Kemendikbud

PORTAL PEKALONGAN - Berikut ini adalah kunci jawaban Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) kelas 9 SMP, Buku Siswa Halaman 30, Mengapa cairan ketuban berfungsi sebagai pendeteksi kelainan keturunan (genetik) pada janin?


Penyusunan kunci jawaban Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) kelas 9 SMP, Buku Siswa Halaman 30 Mengapa cairan ketuban berfungsi sebagai pendeteksi kelainan keturunan (genetik) pada janin? ini dilansir Portalpekalongan.com dari Buku Ilmu Pengetahuan Alam Kelas 9 SMP terbitan Kementerian Pendidkan dan Kebudayaan (Kemendikbud).


Kali ini, kunci jawaban IPA Kelas 9 SMP Halaman 30, Mengapa cairan ketuban berfungsi sebagai pendeteksi kelainan keturunan (genetik) pada janin? ini juga berdasarkan penjelasan narasumber Leni Nurindah, S.Pd, alumni S1 Pendidikan Biologi Universitas Negeri Surabaya (Unesa).

Baca Juga: Latihan Soal Remidi Matematika Kelas 4 SD MI, Buku Senang Belajar Matematika


Kunci jawaban Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) kelas 9 SMP, Buku Siswa Halaman 30, Mengapa cairan ketuban berfungsi sebagai pendeteksi kelainan keturunan (genetik) pada janin? ini dapat adik-adik pelajari untuk menambah ilmu pengetahuan dan wawasan selama proses pembelajaran.


Ayo, Kita Selesaikan


a. Mengapa cairan ketuban (amnion) dapat membantu proses kelahiran? Petunjuk: kaitkan dengan gaya gesek antara bayi dan saluran
reproduksi ibu.


Jawab:
Cairan ketuban (amnion) dapat membantu proses kelahiran karena cairan tersebut menyebabkan gaya gesek antara bayi dan saluran reproduksi ibu menjadi kecil. Cairan ketuban juga memiliki fungi sebagai pelumas sehingga memudahkan bayi untuk keluar dari rahim ibu. Selain itu cairan ketuban juga dapat digunakan sebagai penanda bayi sudah siap dilahirkan.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 SMP Halaman 47-48: Uji Kompetensi

Halaman:

Editor: Arbian T

Sumber: Buku IPA Kelas 9 SMP MTs


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah