20 Contoh Soal IPS Kelas 6 SD MI Tema 2 Persiapan Penilaian Harian AKM Beserta Kunci Jawaban

- 22 Agustus 2022, 10:32 WIB
20 Contoh Soal IPS Kelas 6 SD MI Tema 2 Persiapan Penilaian Harian AKM Beserta Kunci Jawaban   /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.
20 Contoh Soal IPS Kelas 6 SD MI Tema 2 Persiapan Penilaian Harian AKM Beserta Kunci Jawaban /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan. /

10.Pemimpin pertempuran Surabaya adalah……
a.Jendral Sudirman
b.Bung Tomo
c.Malaby
d.Bung Karno
Jawaban:b.Bung Tomo

11.Tentara sekutu telah mengingkari perjanjian kesepakatan yang dilakukan oleh Soekarno dan Jendral Betheel yang mengakibatkan terjadinya perlawanan rakyat yang disebut….
a.Pertempuran Surabaya
b.Pertempuran Ambarawa
c.Perebutan Jogja Kembali
d.Pertempuran Indonesia Merdeka
Jawaban:b.Pertempuran Ambarawa

12.Taktik yang digunakan Kolonel Sudirman dalam pertempuran Ambarawa adalah taktik Supit Urang yang artinya….
a.terus menyerang tentara sekutu 
b.mempertahankan diri
c.mengepung rangkap tentara sekutu sehingga terkurung
d.menggunakan bambu runcing untuk melawan musuh
Jawaban:c.mengepung rangkap tentara sekutu sehingga terkurung

13.Perjanjian Linggarjati yang dilakukan pada tanggal 25 Maret 1947 merupakan perjanjian antara Indonesia dengan….
a.Jepang
b.Inggris
c.Belanda
d.Amerika Serikat
Jawaban:c.Belanda

Baca Juga: 15 Contoh Latihan Soal Sumatif Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Bab 1 Kurikulum Merdeka: Teks Deskripsi

14.Hasil perundingan Linggarjati tidak dapat berjalan lancar karena Belanda telah mengkhianati. Sehingga terjadi peperangan yang disebut…..
a.Agresi Militer Belanda 1
b.Agresi Militer Belanda 2
c.Pertempuran Linggajati
d.Pertempuran Ambarawa
Jawaban:a.Agresi Militer Belanda 1

15.Indonesia Belanda melakukan perjanjian pada tanggal 17 Januari 1948 di Pelabuhan Tanjung Priok di atas sebuah kapal yang disebut perjanjian….
a.Linggarjati
b.Renvilee
c.Roem Royen
d.Konferensi Meja Bundar

16. Perjanjian Renvile merupakan perjanjian yang merugikan karena wilayah Indonesia hanya diakui…..
a.Jawa Tengah, Yogyakarta, dan Sumatra sebagai bagian wilayah Republik Indonesia
b.Jawa, Sumatera, Madura
c.seluruh wilayah Indonesia
d.seluruh pulau Jawa
Jawaban:a.Jawa Tengah, Yogyakarta, dan Sumatra sebagai bagian wilayah Republik Indonesia

17.Konferensi Meja Bundar merupakan perjanjian Indonesia dan Belanda di …
a.Hotel Indes Indonesia
b.Den Hag Belanda
c.Yogyakarta
d.Jakarta
Jawaban:b.Den Hag Belanda

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 4 SD MI Halaman 43,44 Unit 4 Kurikulum Merdeka:Complete the Sentences

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Buku Tematik Kelas 6 Matematika SD/MI Kurikulum 2013


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah