Latihan Soal Tes Sumatif Matematika Kelas 7 SMP MTs: Perbandingan Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan Part 12

- 25 Oktober 2022, 08:52 WIB
Ilustrasi Latihan Soal Tes Sumatif Matematika Kelas 7 SMP MTs: Perbandingan Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan Part 12
Ilustrasi Latihan Soal Tes Sumatif Matematika Kelas 7 SMP MTs: Perbandingan Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan Part 12 /Freepik

2. Perbandingan kecepatan 30 km per jam dengan 200 m per menit dapat disederhanakan menjadi... .
A. 5 : 1
B. 1 : 5
C. 5 : 2
D. 2 : 5

Kunci : C
Pembahasan
Kecepatan 30 km per jam sama dengan 30.000 m per 60 menit atau 500 m per menit
Sehingga perbandingannya yaitu
500 m per menit : 200 m per menit
500 : 200
5 : 2

Baca Juga: Latihan Soal Tes Sumatif Matematika Kelas 7 SMP MTs:Perbandingan Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan Part 10

3. Perbandingan uang Ama dan Kiki adalah 2 : 3 sedangkan perbandingan uang Kiki dan Yani adalah 4 : 5. Jika jumlah uang Kiki dan Yani Rp540.000,00, maka banyak uang Ama adalah... .
A. Rp160.000,00
B. Rp150.000,00
C. Rp120.000,00
D. Rp100.000,00

Kunci : A
Pembahasan
Uang Ama : uang Kiki = 2 : 3 atau 8 : 12
Uang Kiki : uang Yani = 4 : 5 atau 12 : 15

Diperoleh:

Jadi banyaknya uang Ama adalah Rp160.000,00

Baca Juga: Latihan Soal Tes Sumatif Matematika Kelas 7 SMP MTs : PLSV Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan Part 10

4. Pekerja sebanyak 12 orang dalam 8 hari dapat membuat mainan sebanyak 1440 buah. Banyak mainan yang dapat dibuat oleh pekerja sebanyak 6 orang dalam 2 hari adalah... .
A. 240 buah
B. 200 buah
C. 180 buah
D. 160 buah

Kunci: A
Pembahasan
12 orang dalam 8 hari dapat membuat 1440 buah mainan
1 orang dalam 6 hari dapat membuat 1440 : 12 atau 120 buah mainan
1 orang dalam 1 hari dapat membuat 120 : 6 atau 20 buah mainan

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Matematika SMP Kelas 7 Kurikulum Merdeka Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah