Terlengkap!!! Contoh Soal IPA Kelas 6 SD MI dan Jawaban, Persiapan Ujian Akhir Sekolah

- 18 Januari 2023, 20:29 WIB
Terlengkap!!! Contoh Soal IPA Kelas 6 SD MI dan Jawaban, Persiapan Ujian Akhir Sekolah
Terlengkap!!! Contoh Soal IPA Kelas 6 SD MI dan Jawaban, Persiapan Ujian Akhir Sekolah /PIXABAY/Klimkin./Pixabay

12. Hewan trenggiling memiliki punggung yang bersisik dan keras, sementara bagian perutnya sangat kuat. Fungsi dari sisik yang keras pada bagian punggung adalah ….
A. Menarik perhatian dari lawan jenis
B. Alat perkembang biakan
C. Melindungi diri dari musuh
D. Penyimpan cadangan air
Jawab: C

13. Menangkap ikan dengan bahan peledak mengakibatkan ….
A. Terumbu karang rusak
B. Jumlah ikan bertambah
C. Rumput laut menjadi subur
D. Air laut menjadi jernih
Jawab: A

14. Pada saat cecak hinggap di dinding, tiba-tiba seekor kucing datang untuk menangkap dan memangsanya. Cara yang dilakukan cecak agar terhindar dari santapan kucing adalah ….
A. memutuskan ekornya
B. menyemprotkan tinta beracun dari mulutnya
C. mengubah warna tubuhnya
D. mengeluarkan zat beracun dari tubuhnya
Jawab: A

15. Pasangan hewan dan cara beradaptasi yang tepat adalah ….
A. 2, 3, dan 4
B. 1, 3, dan 5
C. 3, 4, dan 5
D. 1, 2, dan 3
Jawab: B

Baca Juga: Contoh Soal Penilaian Akhir Semester PAS IPA Kelas 6 SD MI Lengkap Terbaru dan Kunci jawaban Part 2

Demikian kumpulan contoh soal IPA Kelas 6 SD MI lengkap terbaru dan kunci jawaban persiapan ujian akhir sekolah.

Disclaimer: Jawaban di atas hanya sebagai referensi siswa dalam belajar, dan tidak merupakan jawaban mutlak. Siswa masih dapat bereksplorasi dengan jawaban lain.

Halaman:

Editor: Leni Nurindah Lailatul Fitriana

Sumber: Buku Tematik Kelas 6 Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x