15 Contoh Soal Sumatif PAI Kelas 1 Persiapan Penilaian Harian beserta Kunci Jawaban : Bab 8 Kurikulum Merdeka

- 31 Januari 2023, 08:53 WIB
 15 Contoh Soal Sumatif PAI Kelas 1 SD MI Persiapan Penilaian Harian beserta Kunci Jawaban : Bab 8 Kurikulum Merdeka /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.
15 Contoh Soal Sumatif PAI Kelas 1 SD MI Persiapan Penilaian Harian beserta Kunci Jawaban : Bab 8 Kurikulum Merdeka /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan. /

13.Salah satu contoh berprilaku disiplin adalah ….
a.salat tepat waktu
b.rajin belajar
c.sekolah tidak terlambat
Jawaban:a.salat tepat waktu

14.Prilaku disiplin selalu mengikuti kegiatan sekolah secara ….
a.tepat waktu
b.tertib
c.tepat waktu dan tertib
Jawaban:c.tepat waktu dan tertib

Baca Juga: 20 Contoh Soal Matematika Sumatif Kelas 4 SD MI Kurikulum Merdeka Persiapan PAS Beserta Kunci Jawaban

15.Memakai seragam dilakukan sesuai dengan ……
a.peraturan sekolah
b.keinginan orang tua
c.keinginan sendiri
Jawaban:a.peraturan sekolah

Disclaimer:Prediksi soal dan Kunci Jawaban contoh soal  ini merupakan panduan bagi orang tua untuk belajar bersama putra putri di rumah. Artikel ini hanya untuk membantu belajar. 

Demikian 15 contoh soal Sumatif PAI kelas 1 SD MI Bab 8 persiapan penilaian harian beserta kunci jawaban dengan Kurikulum Merdeka . Selamat belajar dan semoga bermanfaat.***

 

 

 

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Buku PAI dan Budi Pekerti Kelas 1


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x