15 Contoh Soal PTS PPKN Kelas 8 SMP MTs Persiapan Penilaian Tengah Semester 2 Beserta Kunci Jawaban

- 7 Maret 2023, 08:53 WIB
15 Contoh Soal PTS PPKN Kelas 8 SMP MTs K13 Persiapan Penilaian Tengah Semester 2 Beserta Kunci Jawaban /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.n
15 Contoh Soal PTS PPKN Kelas 8 SMP MTs K13 Persiapan Penilaian Tengah Semester 2 Beserta Kunci Jawaban /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.n /

PORTAL PEKALONGAN- Selamat belajar Adik-adik, artikel ini akan memberikan 15 contoh soal PTS PPKN kelas 8 SMP MTs untuk persiapan Penilaian Tengah Semester 2 beserta kunci jawaban.

15 contoh soal PTS PPKN kelas 8 SMP MTs persiapan Penilaian Tengah Semester 2, PTS beserta kunci jawaban akan membantu adik-adik belajar di rumah dan mempermudah memahami materi dari guru.

Baca Juga: 25 Contoh Soal PTS IPS Kelas 8 SMP MTs Persiapan Penilaian Tengah Semester 2 Beserta Kunci Jawaban

15 contoh soal PTS PPKN kelas 8 disusun oleh Sri Setiyowati, SE.MM, alumnus Universitas Mercubuana Jakarta dan Fakultas Pendidikan dan Keguruan Universitas Terbuka Jakarta.

Pilihlah Jawaban Paling Benar dari Pertanyaan Berikut Ini!

1.Upaya membina semangat persatuan dan bangsa telah dilakukan bangsa Indonesia saat ini. Berikut yang termasuk peristiwa sejarah nasional bangsa Indonesia yang mampu menumbuhkan semangat persatuan dan kesatuan bangsa, kecuali ….
a.Proklamasi Kemerdekaan
b.Kebangkitan Nasional
c.Sumpah Pemuda
d.Aksi Tritura

Jawaban:d.Aksi Tritura

2.Lahirnya organisasi kebangsaan di Indoenesia mempunyai pengaruh terhadap perubahan bentuk perjuangan bangsa Indonesia, yaitu ….
a.menggunakan siasat perjuangan diplomasi
b.bersifat lokal kedaerahan
c.menggunakan persenjataan tradisional
d.tidak tergantung pada satu pimpinan

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Buku PPKn kelas 8 Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x