25 Contoh Soal PTS IPS Kelas 8 SMP MTs Persiapan Penilaian Tengah Semester 2 Beserta Kunci Jawaban

- 25 Februari 2023, 13:05 WIB
25 Contoh Soal PTS IPS Kelas 8 SMP MTs K13 Persiapan Penilaian Tengah Semester 2 Beserta Kunci Jawaban /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.n
25 Contoh Soal PTS IPS Kelas 8 SMP MTs K13 Persiapan Penilaian Tengah Semester 2 Beserta Kunci Jawaban /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.n /

PORTAL PEKALONGAN- Selamat belajar Adik-adik, artikel ini akan memberikan 25 contoh soal PTS IPS kelas 8 SMP MTs untuk persiapan Penilaian Tengah Semester 2  beserta kunci jawaban.

25 contoh soal PTS IPS kelas 8 SMP MTs persiapan Penilaian Tengah Semester 2, PTS beserta kunci jawaban akan membantu adik-adik belajar di rumah dan mempermudah memahami materi dari guru.

Baca Juga: 35 Contoh Soal PTS IPS Kelas 7 SMP MTs K13 Persiapan Penilaian Tengah Semester 2 Beserta Kunci Jawaban

25 contoh soal PTS IPS kelas 8 disusun oleh Sri Setiyowati, SE.MM, alumnus Universitas Mercubuana Jakarta dan Fakultas Pendidikan dan Keguruan Universitas Terbuka Jakarta.

Pilihlah Jawaban Paling Benar dari Pertanyaan Berikut Ini!

1.Setiap daerah memiliki keunggulan yang berbeda sehingga dapat bertukar hasil sumber daya alamnya. Keunggulan komparatif daerah Jawa Barat adalah memproduksi beras sedangkan Lampung adalah memproduksi kopi. Sehingga kedua daerah tersebut dapat bekerjasama dan saling menguntungkan apabila ….
a.Jawa Barat memproduksi kopi 
b.Lampung memproduksi beras
c.Jawa Barat membeli kopi dari Lampung dan Lampung membeli beras dari Jawa Barat
d.Keduanya daerah tersebut membeli hasil sumber daya alam dari tempat lainnya

Jawaban: c.Jawa Barat membeli kopi dari Lampung dan Lampung membeli beras dari Jawa Barat

Baca Juga: 15 Contoh Soal Bahasa Indonesia Sumatif Kelas 4 SD MI Kurikulum Merdeka : Bab 5 Bertukar atau Membayar

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Buku IPS Kelas 8 SMP MTS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x