50 Contoh Soal Geografi Kelas 12 SMA MA Persiapan Ujian Sekolah Beserta Kunci Jawaban

- 15 Maret 2023, 11:16 WIB
50 Contoh Soal Geografi Kelas 12 SMA MA Persiapan Ujian Sekolah Beserta Kunci Jawaban
50 Contoh Soal Geografi Kelas 12 SMA MA Persiapan Ujian Sekolah Beserta Kunci Jawaban /pIXABAY

Jawaban:b. I, II, IV

11. Berdasarkan tenaga penggeraknya, pengikisan yang diakibatkan oleh tenaga gletser disebut ....
a. Eksarasi 
b. Erosi
c. Korosi 
d. Hidrolisasi

Jawaban:a. Eksarasi 

12. Daerah di Indonesia yang relatif aman dari ancaman gempa tektonik dan vulkanik adalah ...
a. Papua 
b. Sulawesi 
c. Kalimantan 
d. Jawa

Jawaban:c. Kalimantan 

13. Dampak negatif kegiatan vulkanisme bagi kehidupan terdapat pada pernyataan berikut ini, kecuali ....
a. Hujan pasir menimbun sampai merusak perumahan warga 
b. Awan panas yang mematikan bagi manusia dan hewan 
c. Tanah semakin subur
d. Debu vulkanis di angkasa membahayakan jalur penerbangan

Jawaban:c. Tanah semakin subur

14.Batuan beku luar terbentuk oleh pembekuan lava atau magma yang mencapai permukaan bumi. Jenis batuan yang termasuk kelompok batuan beku luar, yaitu .....
a. Granit, diorit, dan gabro
b. Basalt, andesit dan obsidian 
c. Marmer, kapur dan pasir
d. Batubara, konglomerat dan lempung 

Jawaban:b. Basalt, andesit dan obsidian 

Baca Juga: 20 Contoh Soal PTS Ekonomi Kelas 10 SMA MA Persiapan Penilaian Tengah Semester 1 Beserta Kunci Jawaban

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Buku Geografi SMA Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah