Contoh Soal PG Ulangan Harian Matematika SMP MTs Kelas 8: Statistika Disertai Kunci Jawaban

- 20 Mei 2023, 10:31 WIB
Ilustrasi Contoh Soal PG Ulangan Harian Matematika SMP MTs Kelas 8: Statistika Disertai Kunci Jawaban
Ilustrasi Contoh Soal PG Ulangan Harian Matematika SMP MTs Kelas 8: Statistika Disertai Kunci Jawaban /Pixabay

3. Modus data 56, 57,53, 58, 59, 57, 57,56, 53, 55 adalah... .
A. 53
B. 55
C. 56
D. 57

Jawaban: D

Baca Juga: Tiket Konser Coldplay di Jakarta Dua Hari Habis, Polisi Mencium Dugaan Penipuan

4. Tabel berikut adalah data hasil ulangan matematika kelas IX.A

Contoh Butir Soal Ulangan Harian Matematika SMP Kelas 8: Statistika Disertai Kunci Jawaban Paket 1
Contoh Butir Soal Ulangan Harian Matematika SMP Kelas 8: Statistika Disertai Kunci Jawaban Paket 1

Banyak siswa yang mendapat nilai lebih dari nilai rata-rata adalah ….
A. 8 siswa
B. 10 siswa
C. 12 siswa
D. 18 siswa

Jawaban: C

5. Rata-rata nilai matematika seluruh siswa kelas 6 adalah 72. Sedangkan nilai rata-rata siswa perempuan 69 dan rata-rata nilai laki-laki 74. Jika banyak siswa dalam kelas 40 orang, banyak siswa laki-laki adalah....
A. 24 orang
B. 20 orang
C. 16 orang
D. 8 orang

Jawaban: A

6. Berat badan rata-rata 15 siswa laki-laki 52 kg, sedangkan berat badan rata-rata 25 siswa wanita 48 kg. Berat badan rata-rata seluruh siswa adalah ….
A. 50,5 kg
B. 50,0 kg
C. 49,5 kg
D. 49,0 kg

Jawaban: C

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Ayo Kita Berlatih 8.3 Halaman 153 No. 6-10 Kelas 8 SMP MTs: Bangun Ruang Sisi Datar

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Matematika SMP/MTs Kemdikbud Kelas 8 edisi revisi 2017


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x