20 Contoh Soal PAT Matematika Kelas 3 SD MI Penilaian Akhir Tahun Kurikulum K13 beserta Kunci Jawaban

- 2 Juni 2023, 13:54 WIB
20  Contoh Soal PAT Matematika Kelas 3 SD MI  Persiapan Penilaian Akhir Tahun Kurikulum K13 beserta Kunci Jawaban Semester 2 /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.
20 Contoh Soal PAT Matematika Kelas 3 SD MI Persiapan Penilaian Akhir Tahun Kurikulum K13 beserta Kunci Jawaban Semester 2 /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan. /

PORTAL PEKALONGAN- Selamat belajar Adik-adik, artikel ini akan membahas 20 contoh soal PAT Matematika kelas 2 SD MI Bab sebagai persiapan  penilaian akhir tahun beserta kunci jawaban dengan Kurikulum K13 semester 2.

Baca Juga: 25 Contoh Soal Kelas 3 Tema 7 Sub Tema 1 Pembelajaran1: Perkembangan Teknologi Produksi Pangan

20 contoh soal PAT Matematika kelas 3 SD MI persiapan penilaian akhir tahun semester 2 beserta kunci jawaban dengan Kurikulum K13 untuk membantu adik-adik belajar di rumah dan mempermudah memahami materi dari guru.

20 contoh soal PAT Matematika persiapan  penilaian akhir tahun  kelas 3 SD MI ini disusun oleh Sri Setiyowati, SE.MM, alumnus Universitas Mercubuana Jakarta dan Fakultas Pendidikan dan Keguruan Universitas Terbuka Jakarta.

Pilihlah jawaban paling benar dari pertanyaan berikut ini! 

1. 1/2 penyebut pada pecahan disamping adalah...
a. 1
b. 2
c. 1 dan 2
d. 3
Jawaban: b. 2

2. Satu buah semangka dibagi delapan bagian. Maka setiap bagian bernilai....
a. 8/8
b. 1/8
c. 8/1
d. 8
Jawaban:b. 1/8

Baca Juga: 15 Contoh Soal PAT PAI Kelas 3 SD MI Penilaian Akhir Tahun Kurikulum K13 beserta Kunci Jawaban Semester 2

3. Pecahan dua perempat di tulis...
a. 2-4
b. 4/2
c. 2/4
d. 2:4
Jawaban:b. 1/8

4. Pecahan 4/15 dibaca
a. empat perlima belas
b. empat dibagi lima belas
c. lima belas perempat
d. lima belas dibagi 4
Jawaban:a. empat perlima belas

5. Siti memiliki satu roti yang panjang kemudian dia membaginya kepada Edo, Lani,dan Beni. Masing-masing mendapatkan bagian...
a. 1
b. 1/2
c. 1/3
d. ¼
Jawaban:a. empat perlima belas

6. Tanda > dalam pecahan berarti...
a. lebih dari
b. kurang dari
c. sama dengan
d. kurang lebih dari
Jawaban:a. lebih dari

Baca Juga: 20 Contoh Soal PJOK Kelas 3 Tema 3 Subtema 1 dan 2 Persiapan Penilaian Harian Beserta Kunci Jawaban 

7. Semakin besar angka penyebutnya, maka semakin...nilai pecahan tersebut.
a. besar
b. kecil
c. sama
d. berurutan
Jawaban:b. kecil

8. Siti membawa bekal 1 batang cokelat yang berisi 8 potong. Diperjalanan Siti memakan 2 potong sedangkan kakaknya memakan 3 potong cokelat. Berapa bagian cokelat yang belum dimakan?
a. 1/8
b. 2/8
c. 3/8
d. 4/8
Jawaban:c. 3/8

9.  Edo membawa pizza ke rumah Lani. Kemudian mereka memakan pizza yang telah dipotong 8. Mereka makan 7 potong. Berapa sisa pizza yang ada...
a. 4/8
b. 3/8
c. 2/8
d. ⅛
Jawaban:d. ⅛

Baca Juga: 10 Contoh Soal Matematika Kelas 3 Tema 7 Sub Tema 1 Pembelajaran1: Luas Bangun Datar dengan Satuan Tidak Baku

10. Beni berulang tahun di bulan Maret. Berapa jumlah hari di bulan Maret...
a. 28
b. 29
c. 30
d. 31
Jawaban:d. 31

11. Udin berumur 2 tahun. Berapa umur Udin dalam hitungan bulan...
a. 12 bulan
b. 16 bulan
c. 18 bulan
d. 24 bulan
Jawaban:d. 24 bulan

12. Lani diberikan tugas dari gurunya untuk menyelesaikan selama 3 minggu. Berapa hari waktu yang diberikan oleh guru ke Lani...
a. 7 hari
b. 14 hari
c. 17 hari
d. 21 hari
Jawaban:d. 21 hari

Baca Juga: 10 Contoh Soal PPKn Kelas 3 Tema 7 Sub Tema 1 Pembelajaran 2,4:Keberagaman Anggota Keluarga di Rumah

13. Gambar di atas menunjukkan pukul....

Gambar 1. Jam berapa?Portal Pekalongan/Sri Setiyowati.
Gambar 1. Jam berapa?Portal Pekalongan/Sri Setiyowati.

a. 06.00
b. 07.00
c. 08.00
d. 09.00
Jawaban: d.09.00

14.Siti belajar pukul 18.00 dan selesai pukul 19.15. Siti belajar selama....jam...menit
a. 1 jam 10 menit
b. 1 jam 15 menit
c. 1 jam 20 menit
d. 1 jam 25 menit
Jawaban:b. 1 jam 15 menit

15.  Bangun persegi panjang memiliki simetri lipat sebanyak...
a. 2
b. 3
c. 4
d. 5
Jawaban:a. 2

16. Bangun yang memiliki 3 sisi dan 3 sudut adalah...
a. lingkaran
b. persegi
c. persegi panjang
d. segitiga
Jawaban: d. segitiga

17.Satu persegi satuan terdiri dari….
a.satu segitiga satuan
b. dua segitiga satuan
c. tiga segitiga satuan
d.empat segitiga satuan
Jawaban:b. dua segitiga satuan

Baca Juga: 15 Contoh Soal PAT PAI Kelas 5 SD MI Bab 10 Penilaian Akhir Tahun Kurikulum K13 beserta Kunci Jawab

18. Luas 1 persegi satuan sama dengan ….
a. luas dua segitiga satuan
b. luas tiga segitiga satuan
c.luas satu segitiga satuan
Jawaban:
a. luas dua segitiga satuan

19.Bangun datar persegi memiliki ……sumbu simetri
a.1
b.2
c.3
d.4
jawaban:b.2

20..Bangun datar yang tidak memiliki simetri putar adalah….
a.segitiga
b.segitiga sama sisi
c.segitiga sama kaki
d.persegi panjang
Jawaban:c.segitiga sama kaki


Disclaimer:Prediksi soal dan Kunci Jawaban contoh soal ini merupakan panduan bagi orang tua untuk belajar bersama putra putri di rumah. Artikel ini hanya untuk membantu belajar. 

Demikian 20 contoh soal  PAT Matematika Kelas 3 SD MI  persiapan penilaian akhir tahun beserta kunci jawaban dengan Kurikulum K13 . Selamat belajar dan semoga bermanfaat.***

 




Editor: Ali A

Sumber: Buku Tema 7 Kelas 3 SD dan MI Kurikulum 2013


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x