Kunci Jawaban Matematika Vol 1 Kurikulum Merdeka Kelas 5 Halaman 21: Berapa Gram Berat Kawat

- 22 Agustus 2023, 17:38 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Matematika Vol 1 Kurikulum Merdeka Kelas 5 Halaman 21: Berapa Gram Berat Kawat
Ilustrasi Kunci Jawaban Matematika Vol 1 Kurikulum Merdeka Kelas 5 Halaman 21: Berapa Gram Berat Kawat /kemendikbud.go.id/

Kunci jawaban Matematika Vol 1 Kurikulum Merdeka kelas 5 SD halaman 21

3. Ada sebuah kawat panjangnya 8 m dan beratnya 480 gram.

1) Berapa gram berat kawat per 1 m? Ayo tuliskan hubungan antara 4 bilangan dalam diagram dan dalam tabel berikut ini.

Jawaban:

480 : 8 = 60 gram

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Vol 1 Kurikulum Merdeka Kelas 5 Halaman 18: Manakah yang Lebih Padat?

2) Berapa gram berat kawat yang panjangnya 15 m? Ayo jawab pertanyaan tersebut dengan menggambar diagram dan tabel berikut ini.

Jawaban:

60 x 15 = 900 gram

3) Kita memotong kawat tersebut dan berat dari potongan kawat itu adalah 300 gram. Berapa meter panjang potongan kawat itu? Ayo jawab pertanyaan tersebut dengan menggambar diagram dan tabel berikut ini.

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah