Contoh Soal Tematik Kelas 5 SD MI Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban Persiapan UH, PTS, PAS, PAT dan Sumatif

- 17 September 2023, 17:45 WIB
Contoh Soal Kelas 5 SD MI Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban Persiapan Ulangan Harian, PTS, PAS, PAT dan Sumatif
Contoh Soal Kelas 5 SD MI Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban Persiapan Ulangan Harian, PTS, PAS, PAT dan Sumatif /pixabay.com/1681551/

A. Sila keempat
B. Sila kelima
C. Sila ketiga
D. Sila kedua

Kunci Jawaban B. Sila kelima

Soal 2:
Apa pesan yang ingin disampaikan dalam pernyataan "Janganlah berpandangan bahwa laut adalah sesuatu yang menakutkan, tetapi harus sebaliknya, laut merupakan sahabat"?

A. Bahwa laut selalu berbahaya dan harus dihindari
B. Bahwa laut adalah tempat yang harus dijauhi
C. Bahwa sikap positif terhadap laut lebih baik dan itu sangat dibutuhkan daripada rasa takut kemudian mengabaikan kelestarian alamnya
D. Bahwa laut adalah sesuatu yang menakutkan dan harus dihindari

Kunci Jawaban: C. Bahwa sikap positif terhadap laut lebih baik dan itu sangat dibutuhkan daripada rasa takut kemudian mengabaikan kelestarian alamnya

Soal 3:
Apa faktor-faktor yang mempengaruhi iklim di Indonesia?

A. Jenis makanan, cuaca, dan iklim musim
B. Curah hujan, angin, suhu, tekanan udara
C. Jenis tanaman, angin, dan curah hujan
D. Otot polos, otot lurik, dan otot jantung

Kunci Jawaban: B. Curah hujan, angin, suhu, tekanan udara

Soal 4:
Apa yang membedakan otot polos dari otot lurik dalam tubuh manusia?

A. Otot polos bekerja secara tidak sadar, sementara otot lurik bekerja secara sadar.
B. Otot polos bekerja pada pergerakan tubuh, sedangkan otot lurik bekerja pada sistem pencernaan.
C. Otot polos dan otot lurik memiliki banyak inti sel.
D. Otot polos hanya ada pada jantung, sementara otot lurik ada di seluruh tubuh.

Halaman:

Editor: Leni Nurindah Lailatul Fitriana

Sumber: Buku Tematik Kelas 5 SD dan MI Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah