30 Kumpulan Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 5 Terbaru 2024! Persiapan PAT, Sumatif, Kunci Jawaban

- 18 Maret 2024, 11:30 WIB
30 Kumpulan Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 5 Terbaru 2024 ! Persiapan PAT, Sumatif, Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka  /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.
30 Kumpulan Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 5 Terbaru 2024 ! Persiapan PAT, Sumatif, Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan. /

12.Para peserta didik menyimak dengan seksama penjelasan ….. tentang sejarah gedung ini.
a.guru
b.kolektor
c.sejarawan
d.pemandu
Jawaban:d.pemandu

13.Perhatikan teks berikut ini dan pilihlah penulisan huruf kapital yang tepat!
a.Aku lahir pada Hari Sabtu, 12 mei 2000.
b.Pulau jawa adalah pulau yang padat penduduknya.
c.Hari sumpah pemuda diperingati setiap tanggal 28 Oktober.
d.Pejuang wanita yang mencetuskan emansipasi wanita adalah Raden Ajeng Kartini.
Jawaban:d.Pejuang wanita yang mencetuskan emansipasi wanita adalah Raden Ajeng Kartini.

14.Perhatikan teks berikut ini dan pilihlah penulisan huruf yang tepat!
a.Sudah 2 kali kami berkunjung ke museum itu.
b.3 pemenang sayembara itu diundang ke Jakarta.
c.PT Makmur memiliki tiga puluh lima karyawan yang terdiri atas lima belas karyawan laki-laki dan dua puluh karyawan perempuan.
d.Sekolah kami mendapatkan hadiah 10 juta rupiah saat lomba sekolah bersih dan aman.
Jawaban:d.Sekolah kami mendapatkan hadiah 10 juta rupiah saat lomba sekolah bersih dan aman.

Baca Juga: Kumpulan Latihan Soal PAI Kelas 5 Terbaru 2024 ! Persiapan PAT, Sumatif, Kunci Jawaban Semester 2 KuMer

15.Kalimat yang isinya menyatakan ajakan, harapan, dan larangan disebut…….
a.kalimat berita
b.kalimat perintah
c.kalimat tanya
d.kalimat efektif
Jawaban:b.kalimat perintah

16.”Datanglah besok, kami mengadakan acara syukuran.”
Kalimat di atas adalah kalimat……
a.larangan
b.harapan
c.perintah
d.ajakan
Jawaban:b.harapan

17.Dilarang menginjak rumput. Kalimat di atas adalah kalimat…
a.larangan
b.harapan
c.perintah
d.ajakan
Jawaban:a.larangan

Perhatikan teks berikut ini!

Pandemi global Covid -19 yang terjadi saat ini mengubah cara kita belajar. Di Indonesia, Belajar dari Rumah (BDR) secara daring dimulai sejak tanggal 16 Maret 2020.  Selama BDR ini, bapak dan ibu guru memberi tugas  melalui ragam aplikasi komunikasi berbasis internet digital, bahkan media sosial. Untuk itu, perkakas teknologi seperti komputer, laptop, dan ponsel menjadi penting, terutama juga jaringan internet yang stabil.

18.Kata daring dalam kalimat di atas adalah merupakan kepanjangan dari ……..
a.jaringan
b.dalam jaringan
c.belajar jaringan
d.pengalaman belajar
Jawaban:b.dalam jaringan

Halaman:

Editor: Sri Setiyowati

Sumber: Buku Bahasa Indonesia Kelas 5 Kurikulum Merdeka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x