Utang Pinjol Belum Lunas, Ternyata Bisa Pinjam KUR BRI, Ini Syaratnya

- 24 Mei 2024, 05:00 WIB
KUR BRI
KUR BRI /Ali A/

3. Untuk cara yang lebih mudah dan cepat calon debitur dapat melakukan pengajuan pinjaman secara online di situs kur.bri.co.id.

Baca Juga: Rekomendasi Kursus Data Analytics Gratis: Pembelajaran Online, Ada yang Dapat Sertifikat

4. Pengajuan KUR BRI secara online dapat dilakukan menggunakan handphone dari rumah.

5. Calon nasabah cukup mengakses laman kur.bri.co.id kemudian ajukan pinjaman dengan mengikuti semua instruksi yang diberikan.

6. Seperti mengisi data diri, keterangan usaha, jumlah pinjaman, tenor hingga mengunggah dokumen.

Demikian artikel mengenai utang pinjol belum lunas, apakah bisa pinjam KUR BRI 2024. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: kur.bri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah