Awas! Kurang Tidur Bisa Membuat Jumlah Spermamu Berkurang dan Tak Berkualitas: Jaga Pola Makan

- 2 Agustus 2021, 12:58 WIB
Ilustrasi - Kebiasaan yang suka dilakukan laki-laki ini bisa menurunkan kualitas dan jumlah sperma.
Ilustrasi - Kebiasaan yang suka dilakukan laki-laki ini bisa menurunkan kualitas dan jumlah sperma. /Pixabay/ Thomas Breher/

Laki-laki dengan waktu tidur lebih awal empat kali lebih mungkin memiliki tingkat jumlah sperma yang dikategori sebagai normal.

Waktu tidur bisa melemahkan sistem kekebalan seseorang sehingga bisa menurunkan jumlah keseluruhan sperma.


2. Tidak Sehat dalam Pola Makan

Dalam hal ini, makanan cepat saji seperti pizza, burger, dan olahan daging lainnya dapat memengaruhi produksi sperma kita.

Karena makanan tersebut termasuk "junk food" yang tidak baik buat kesehatan tubuh kita.

Baca Juga: Muhammadiyah Panen Raya Pertama Padi Organik di Wonolopo Integrated Farm Mijen Semarang

3. Badan Yang Terlalu Berat (Obesitas)

Kita juga harus menjaga berat badan kita agar produksi sperma tidak lemah dan juga diimbangi dengan olahraga serta makan-makanan yang sehat. Dengan berolahraga kita bisa menangkal yang namanya obesitas.

4. Konsumsi Rokok yang berlebihan

Merokok bisa mengganggu tingkat kesuburan pria.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: instagram @inforia.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah