Camilan Perkedel Tahu dan Bakwan Jagung untuk Bayi Usia 6 Bulan: Resep MPASI

- 7 Februari 2022, 08:01 WIB
Ilustrasi Bayi 6 Bulan yang Sedang Makan Sereal
Ilustrasi Bayi 6 Bulan yang Sedang Makan Sereal /Unsplash/ Hui Sang/

PORTAL PEKALONGAN- Resep Makanan Pendamping ASI atau MPASI diberikan untuk anak bayi usia 6 bulan ke atas yang selain minum ASI perlu makanan pendamping untuk pemenuhan gizinya.

Resep MPASI ini mudah untuk dicoba di rumah dengan bahan yang ada disekitar kita. Namun, camilan itu mengandung gizi yang baik karena meliputi protein nabati, hewani, karbohidrat yang dibutuhkan oleh bayi.

Sayuran yang digunakan seperti brokoli mengandung pro vitamin A, seng, vitamin C, Vitamin E, kalsium, zat besi, karotenoid dan sulforaphane.

Baca Juga: Apakah MPASI Boleh diberi Garam dan Bumbu Lainnya? Ini Penjelasannya

Sedangkan jagung manis mengandung berbagai nutrisi seperti protein, serat, serta berbagai vitamin dan mineral, taitu vitamin A, vitamin B, vitamin C, vitamin E, zat besi, kalium, fosfor,dan magnesium.

Pemberian garam, merica, dan bumbu dapur lainnya pernah dibahas dalam artikel sebelumnya. Garam dan pelengkap bumbu untuk menambah rasa dan selera bagi bayi.

Resep Camilan MPASI

1. Perkedel Tahu

Bahan :

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x