Mana yang Lebih Baik, Makan atau Sholat Dulu? Apabila Kondisi Perut dalam Keadaan Sangat Lapar

- 25 Juni 2022, 06:30 WIB
Mana yang Lebih Baik, Makan atau Sholat Dulu? Apabila Kondisi Perut dalam Keadaan Sangat Lapar
Mana yang Lebih Baik, Makan atau Sholat Dulu? Apabila Kondisi Perut dalam Keadaan Sangat Lapar /Deny Kurniawati / Portal Pekalongan/

PORTAL PEKALONGAN –  Seringkali kita merasa bingung ketika waktu makan dan sholat tiba. Mana yang lebih baik, makan atau sholat dulu? Apabila kondisi perut dalam keadaan sangat lapar.

Memang menjadi pilihan yang lumayan sulit. Namun, kita harus mengetahui apabila kondisi perut dalam keadaan sangat lapar. Mana yang lebih baik, makan atau sholat dulu?

Pernakah kamu merasa dilema disaat makanan dihidangkan bersamaan dengan waktu sholat? Mana yang lebih baik, makan atau sholat dulu?

Baca Juga: Bingung Kapan Waktu Terbaik untuk Bertaubat? Yuk, Simak Penjelasannya

Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam bersabda:

“Jika sholat hampir ditegakkan (iqamah sudah dikumandangkan), sedangkan makan malam telah dhidangkan, maka dahulukanlah makan malam.” (HR. Bukhari no. 5465 dan Muslim no. 557).

Dari Anas bin Malik, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

إِذَا قُدِّمَ الْعَشَاءُ فَابْدَءُوا بِهِ قَبْلَ أَنْ تُصَلُّوا صَلاَةَ الْمَغْرِبِ ، وَلاَ تَعْجَلُوا عَنْ عَشَائِكُمْ

Apabila makan malam sudah tersaji, maka dahulukanlah makan malam tersebut dari sholat maghrib. Dan janganlah kalian tergesa-gesa dari makan kalian .” (HR. Bukhari no. 672 dan Muslim no. 557)

Dilansir dari akun Instagram ig_cintasunnah menjelaskan sebagian orang salah sangka dengan hadist di atas. Mereka menyangka bahwa kalau mendahulukan makanan, maka hal ini berarti kita lebih mendahulukan hak makhluk di atas hak Allah Ta’ala.

Baca Juga: Minuman Peningkat Daya Tahan Tubuh Hingga Mengobati Kolestrol dan Darah Tinggi Ala dr. Zaidul Akbar

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: ig_cintasunnah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x