Waspadai Salah Satu Kondisi Perut Buncit: Kista Ovarium

- 16 Februari 2024, 13:00 WIB
Waspadai Salah Satu Kondisi Perut Buncit: Kista Ovarium
Waspadai Salah Satu Kondisi Perut Buncit: Kista Ovarium /Pexels


PORTAL PEKALONGAN
- Kondisi perut buncit seringkali dianggap sebagai masalah kosmetik belaka.

Namun, tahukah Anda bahwa di balik tampilan tersebut, terkadang tersimpan kondisi medis yang serius?

Salah satu kondisi yang perlu diwaspadai ketika mengalami perut buncit adalah kista ovarium.

Baca Juga: Perut Buncit yang Mencurigakan: Mengenali Tanda-tanda Kista Ovarium

Menurut informasi yang dilansir dari laman resmi Halodoc, perut buncit bisa menjadi pertanda adanya pertumbuhan kista di ovarium.

Ketika kista ini mulai membesar, tidak hanya ovarium yang terpengaruh, namun perut juga akan membesar dan terlihat buncit.

Kondisi ini bisa disertai dengan gejala lain yang perlu diwaspadai.

Keinginan Buang Air Kecil yang Berlebihan

Baca Juga: Apa Itu Blogger? Panduan Lengkap untuk Pemula

Salah satu gejala yang seringkali diabaikan adalah keinginan untuk buang air kecil yang berlebihan.

Halaman:

Editor: Alvin Arifin

Sumber: Halodoc


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah