Niat Zakat Fitrah di Bulan Ramadhan: untuk Diri Sendiri, Istri, Anak dan Orang yang Diwakilkan

- 7 April 2022, 10:08 WIB
Inilah bacaan doa niat Zakat Fitrah di bulan Ramadhan
Inilah bacaan doa niat Zakat Fitrah di bulan Ramadhan //Pixabay.com/Cahiwak

PORTAL PEKALONGAN – Membayar Zakat Fitrah merupakan suatu kewajiban bagi setiap umat islam yang mampu, baik dewasa, anak-anak, perempuan atau laki-laki.

Dilasir dari buku Kumpulan Hadits Bukhari Muslim, Zakat Fitrah hukumnya wajib.
Zakat Fitrah berguna untuk membersihkan hal-hal yang mengotori puasa,dan juga sebagai penyempurna dari rukun Islam.

Pembayaran Zakat Fitrah dapat berupa makanan pokok masyarakat setempat, misalnya berupa beras, gandum, kurma, susu, anggur kering, jagung dan lain-lain.

Untuk waktu pembayarannya wajib dilakukan sebelum hari raya Idul FItri.

Baca Juga: Ustad Adi Hidayat : Lakukan Sedekah Subuh, Amalan Dahsyat Banyak Manfaat Kabulkan Semua Hajat

Zakat Fitrah dapat di bayarkan melalui para amil, nantinya akan disalurkan kepada mereka yang berhak menerima.

Pembayaran Zakat Fitrah bisa diwalikan oleh orangtua atau saudara, karena itu niatnya pun menjadi berbeda-beda tergantung untuk siapa zakat itu ditujukan.

Berikut macam-macam niat ketika membayarkan Zakat Fitrah;

1. Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri

نَوَيْتُ أَنْ أُخْرِجَ زَكاَةَ اْلفطر عَنْ نَفْسِيْ فَرْضًالِلهِ تَعَالَى

Halaman:

Editor: As Sayyidah

Sumber: Kumpulan Hadits Bukhari Muslim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x