Siapkan Amplop Lebaran, Tukar Uang Langsung dari BI

- 11 April 2022, 23:12 WIB
Bank Indonesia atau BI sudah menyiapkan Kas Keliling sebagai pelayanan kepada masyarakat, simak tata cara dan ketentuannya
Bank Indonesia atau BI sudah menyiapkan Kas Keliling sebagai pelayanan kepada masyarakat, simak tata cara dan ketentuannya /ARIF FIRMANSYAH/ANTARA FOTO

PORTAL PEKALONGAN - Semua masyarakat Indonesia bersuka cita menanti datangnya Lebaran.

Meski Lebaran adalah hari raya umat Islam, masyarakat dengan agama lain pun turut menyambut THR yang akan cair sebelum Lebaran.

THR atau Tunjangan Hari Raya akan cair bagi para pekerja maksimal H-7 Lebaran.

Baca Juga: Jelang Lebaran, Bank Indonesia Katakan Indeks Keyakinan Konsumen IKK Indonesia Tetap Terjaga, Simak Buktinya!

Uang THR biasanya akan digunakan untuk berbagi saat Lebaran.

Amplop Lebaran sebagai salam tempel akan selalu dinanti sebagai tradisi.

Untuk membagikan amplop Lebaran, biasanya masyarakat menukarkan uang rupiah pecahan kecil.

Bank Indonesia atau BI sudah menyiapkan Kas Keliling sebagai pelayanan kepada masyarakat.

Baca Juga: Bank Indonesia: Konsumen Masih Optimistis Perekonomian Akan Membaik, Simak Buktinya!

Tahun ini masyarakat dapat menukarkan uang langsung dari Kas Keliling BI via aplikasi PINTAR.

Halaman:

Editor: As Sayyidah

Sumber: Instagram @bank_indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah