7 Tips Mudik Lebaran 2022 Aman dan Nyaman selama Perjalanan, sudah Vaksin Booster Lengkap

- 22 April 2022, 18:51 WIB
7 Tips Mudik Lebaran 2022, sudah Vaksin  Booster Lengkap
7 Tips Mudik Lebaran 2022, sudah Vaksin Booster Lengkap /canva

1. Harus punya bekal banyak informasi berkaitan dengan seputar perjalanan.

Perlu dipersiapkan informasi sebanyak-banyaknya seputar mudik, seperti perkembangan arus mudik, kondisi cuaca, kondisi perjalanan, tempa rehat yang aman, nyaman, dan infomrasi kuliner yang enak dan nyaman. Tujuannya agar calon pemudik bisa memahami situasi dan kondisi yang akan dilalui nanti dan bisa istirahat di tempat yang nyaman.

2. Jangan membawa uang tunai terlalu berlebihan.

Untuk menghindari hal yang tidak diinginkan,  lebih baik bawa bekal uang tunai secukupnya, yang lain disimpan dalam bank.

Sebelum melakukan perjalanan mudik, ada baiknya apabila menghitung total pengeluaran dengan seksama dan juga hindari membawa uang tunai secara berlebihan.

Hal tersebut untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan pada saat mudik, msalnya perampokan, penjmabretan dan lain-lain.

Baca Juga: Cegah Macet, Korlantas Terapkan Sistem Satu Arah dan Ganjil Genap Mudik Lebaran 2022: Ini Jadwalnya!

3. Cek kondisi kendaraan dan fisik pengendara

Bagi yang mudik dengan kendaraan pribadi, ada baiknya kita harus mengecek kondisi kendaraan terlebih dahulu sebelum melakukan perjalanan mudik, apakah layak untuk melakukan perjalanan mudik atau belum.

Jika kondisi kendaraan bermasalah, lebih baik diperiksakan terlebih dahulu ke bengkel atau diservice kendaraan terlebih dulu.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x