Ngadem di Bawah Jembatan saat Mudik Lebaran via Tol, Ini Kata Djoko Setijowarno

- 23 April 2022, 14:16 WIB
Ilustrasi Ngadem di Jembatan saat Mudik Lebaran, Ini Kata Djoko Setijowarno..
Ilustrasi Ngadem di Jembatan saat Mudik Lebaran, Ini Kata Djoko Setijowarno.. /Jasa Marga

(4) memastikan kecukupan BBM,

(5) melakukan pengecekan tarif tol serta kecukupan saldo uang elektronik,

(6) update lokasi posko layanan kesehatan yang tersedia di rest area.

Baca Juga: Verifikasi Data Ganda Kuota Mudik Gratis 2022, Dishub DKI Jakarta: Masih Ada Harapan Link Dibuka Kembali

Pemilihan dan waktu perjalanan, diupayakan:

(1) Menghindari perjalanan di waktu puncak arus mudik dan arus balik,

(2) Hindari perjalanan di waktu favorit, seperti sehabis waktu sahur atau berbuka puasa,

(3) Cek waktu dan rute pemberlakuan rekayasa lalu lintas dari kepolisian,

(4) Update selalu informasi lalu lintas melalui channel resmi Jasa Marga, seperti Aplikasi Travoy, Twitter, Call Center 14080

Baca Juga: Mudik Lebaran lewat Tol, SE Menhub 38 Tahun 2022: 14 Hari Sebelumnya Wajib Melakukan Ini

Halaman:

Editor: Ali A


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x