Pemkab Batang Carikan Sekolah Lain untuk Para Santri dan Guru, Terkait Rencana Penutupan Ponpes Al Minhaj

- 10 Mei 2023, 08:42 WIB
Pondok Pesantren Salafiyah Al Minhaj ada kemungkinan ditutup.
Pondok Pesantren Salafiyah Al Minhaj ada kemungkinan ditutup. /K Jusyak/

Baca Juga: Ganjar: Kenapa Kamu Tega Melakukan Itu? Modus Wildan Ajak Belasan Santri Putri Berhubungan Intim agar ...

"Kalau para santri dan gurunya yang tidak bersalah, sedang kami carikan jalan keluarnya, karena ada kemungkinan pondok pesantren akan ditutup," kata Lani.

Pendidikan Harus Berlanjut

Ia menyampaikan, solusi yang akan diberikan oleh Pemkab Batang bersama Forkopimda, yaitu para santri jenjang SMP dan SMK akan dicarikan sekolah lain agar pendidikannya tetap berlanjut.

"Jangan sampai terputus sesuai dengan permintaan wali santri, sedangkan para gurunya juga akan disalurkan ke sekolah-sekolah lain yang masih membutuhkan. Seorang guru akan difasilitasi oleh cabang Dinas Pendidikan Provinsi Jateng," paparnya.

Baca Juga: Pengasuh Pondok Pesantren di Batang Diduga Cabuli Belasan Santriwati, Simak Faktanya

Baca Juga: Rayakan HUT Ke-57, Kabupaten Batang Siap Pulihkan Ekonomi dan Mandiri dalam Keuangan

Lani juga mengatakan, terhadap kasus yang sudah berjalan itu, dia memberikan kesempatan agar hukum yang berbicara.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: [email protected]


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x