15 Contoh Soal PAI Kelas 1 SD MI Persiapan Sumatif Penilaian PAT UAS Kurikulum Merdeka,Kunci Jawaban

15 Mei 2023, 13:42 WIB
15 Contoh Soal PAI Kelas 1 SD MI Persiapan Sumatif Penilaian PAT UAS Kurikulum Merdeka,Kunci Jawaban/Sri Setiyowati/Portal Pekalongan. /

PORTAL PEKALONGAN- Selamat belajar Adik-adik, artikel ini akan membahas 15 contoh soal PAI kelas 1 SD MI sebagai persiapan sumatif penilaian PAT UAS semester 2 beserta kunci jawaban dengan Kurikulum Merdeka.

Baca Juga: 30 Contoh Soal Sumatif Bahasa Indonesia Kelas 1 Persiapan Penilaian PTS Semester 2 beserta Kunci Jawaban

15 contoh soal PAI  kelas 1 SD MI persiapan sumatif penilaian PAT UAS semester 2 beserta kunci jawaban dengan Kurikulum Merdeka untuk membantu adik-adik belajar di rumah dan mempermudah memahami materi dari guru.

15 contoh soal PAI kelas 1 SD MI disusun oleh Sri Setiyowati, SE.MM, alumnus Universitas Mercubuana Jakarta dan Fakultas Pendidikan dan Keguruan Universitas Terbuka Jakarta.

Pilihlah jawaban paling benar dari pertanyaan berikut ini!

1.Sebelum salat kita membersihkan diri dari hadas dengan cara ….
a.mandi
b.wudu
c.mencuci
Jawaban:b.wudu

Baca Juga: 15 Contoh Soal PAI Kelas 1 SD MI Bab 10 Sumatif Penilaian Harian Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban

2.Diantara yang termasuk najis adalah …kecuali
a. air kencing manusia, 
b. kotoran manusia
c. air cucian baju
Jawaban:c. air cucian baju

3.Kita berwudu menggunakan air …..
a.suci dan menyucikan
b.bersih
c.mineral
Jawaban:a.suci dan menyucikan

4.Saat berwudu kita membersihkan tangan hingga ….
a.telapak tangan
b.siku
c.lengan
Jawaban:b.siku

5.Jika tidak ada air maka kita dapat …. dengan menggunakan debu yang suci.
a.berwudu
b.tayamum
c.mandi
Jawaban:b.tayamum

Baca Juga: 10 Contoh Soal Bahasa Inggris Unit 12 Kelas 1 SD MI Sumatif Penilaian Harian Kurikulum Merdeka,Kunci Jawaban

6.Manusia merupakan ….. sehingga selalu membutuhkan orang lain.
a.makhluk sosial
b.makhluk sombong
c.makhluk yang ramah
Jawaban:a.makhluk sosial

7.Manusia makhluk sosial yang artinya …..
a.manusia dapat hidup sendiri
b.manusia tidak dapat hidup sendiri
c.manusia hidup bersama
Jawaban:b.manusia tidak dapat hidup sendiri

8.Saat Aini sedang belajar naik sepeda, ia jatuh. Temannya membantunya. Yang dilakukan Aini adalah ….
a.menangis
b.marah
c.berterima kasih
Jawaban:c.berterima kasih

9.Orang tua merawat kita dengan tulus. Yang kita lakukan adalah …..
a.berterima kasih dengan menunjukan perilaku yang baik
b.bersikap manja
c.selalu meminta bantuan
Jawaban: a.berterima kasih dengan menunjukan perilaku yang baik

10.Atas bantuan orang lain yang diberikan kepada kita, maka kita harus ….
a.memberi hadiah
b.memberi uang
c.mengucapkan terima kasih
Jawaban:c.mengucapkan terima kasih

11.Tempat bertemunya Nabi Adam a.s. dan Hawa adalah….
a.bumi
b.Jabal Rahmah
c.Mekkah
Jawaban:b.Jabal Rahmah

12.Yang tidak mau menghormati Nabi Adam a.s. adalah ....
a. Jibril
b. malaikat
c. iblis
Jawaban:c. iblis

13.Hikmah dari perpisahan Adam dan Hawa adalah…
a.sikap sabar dan ikhlas
b.tidak mematuhi perintah Allah
c.mudah tergoda berbuat jahat
Jawaban:b.tidak mematuhi perintah Allah

Baca Juga: 10 Contoh Soal Matematika Kelas 1 SD MI Persiapan Sumatif Penilaian Harian Kurikulum Merdeka,Kunci Jawaban

14.Jika ada teman yang membantumu maka ..
a.menolak
b.marah
c.berterima kasih
Jawaban:c.berterima kasih

15.Sesama manusia harus saling ...
a. mendengar
b. membantu 
c. melihat
Jawaban: b. membantu 

Disclaimer:Prediksi soal dan Kunci Jawaban contoh soal ini merupakan panduan bagi orang tua untuk belajar bersama putra putri di rumah. Artikel ini hanya untuk membantu belajar. 

Demikian 15 contoh soal PAI Kelas 1 SD MI persiapan sumatif penilaian PAT/UAS beserta kunci jawaban dengan Kurikulum Merdeka . Selamat belajar dan semoga bermanfaat.***

 

 







Editor: Sumarsi

Sumber: Buku PAI dan Budi Pekerti Kelas 1

Tags

Terkini

Terpopuler