25 Contoh Soal Bahasa Indonesia Tema 5 Kelas 1 PTS UTS Semester 2 Pilihan Ganda Lengkap Beserta Kunci Jawaban

- 4 Maret 2022, 16:57 WIB
Ilustrasi belajar  Bahasa Indonesia persiapan PTS Kelas 1 semester 2
Ilustrasi belajar Bahasa Indonesia persiapan PTS Kelas 1 semester 2 /PIXABAY/Klimkin./Pixabay

10. Ungkapan permintaan maaf ditunjukkan pada kalimat...
a. Lukisanmu sangat indah.
b. Tolong, bantu aku.
c. Maaf, aku tidak sengaja menjatuhkan minummu.

11.Sebelum makan kita harus...
a. mandi
b. cuci tangan
c. cuci kaki

Baca Juga: Prediksi Soal dan Kunci Jawaban PTS 2 Bahasa Jawa Kelas 5 Pilihan Ganda Bagian 1

12. Lani belajar naik sepeda kemudian terjatuh. Lututnya berdarah. Ayah membawa Lani ke...
a. Toko
b. Apotek
c. Puskesmas

13.sehat- pangkal- bersih. Susunan kata yang tepat adalah...
a. Sehat pangkal bersih
b. Bersih pangkal sehat
c. Pangkal sehat bersih

Malam ini langit cerah. Bintang-bintang cemerlang menghias langit. Siti, ayah, dan ibu duduk di teras. Mereka menikmati suasana malam. Jagung dibakar sebagai kudapan. Siti teringat lagu yang sering dinyanyikan sejak kecil. Siti bersenandung menyanyikan lagu bintang kecil.

(Buku Tematik Tema 5 Kelas 1 Halaman 180)

14. Siti, ayah, dan ibu duduk di teras pada waktu...
a. siang
b. malam
c. pagi

15. Bintang dapat di lihat saat malam ...
a. hujan
b. langit berawan
c. langit cerah

16. Saat melihat bintang, Siti teringat akan lagu...
a. Lihat kebunku
b. Bintang kecil
c. Kasih ibu

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Tematik Kelas 2 Kemendikbud revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah