Latihan Soal Matematika Kelas 1 SD Tema 7 Sub Tema 1 Pembelajaran 3: Nama dan Lambang Bilangan 40 sampai 99

- 16 Maret 2022, 07:00 WIB
10 Contoh PPKn Kelas 1 Tema 7 Sub Tema 1 Pembelajaran 3: Mengenal Nama dan Lambang Bilangan 40 sampai 99/Sri Setiyowati/PORTAL PEKALONGAN
10 Contoh PPKn Kelas 1 Tema 7 Sub Tema 1 Pembelajaran 3: Mengenal Nama dan Lambang Bilangan 40 sampai 99/Sri Setiyowati/PORTAL PEKALONGAN /

Pilihlah jawaban paling benar dari pertanyaan berikut!

1.Dayu memelihara ikan. Ikan Dayu berjumlah empat puluh tiga. Lambang bilangan dari empat puluh tiga adalah…
a.43
b.42
c.41

2. Bilangan 42,43,....,45
Urutan bilangan yang tepat pada titik-titik tersebut adalah….
a.44
b.46
c.47

3. 51 apabila dituliskan nama bilangannya adalah….
a. empat puluh satu
b. lima puluh satu
c. enam puluh satu

4. Lambang bilangan enam puluh sembilan adalah….
a.49
b.59
c.69

5. Ibu Dayu membeli tiga kilo gram telur. Setelah dihitung ibu Dayu mendapatkan 48 telur. Apabila dituliskan dengan nama bilangan adalah…
a. tiga puluh delapan
b. empat puluh delapan
c. lima puluh delapan

Isilah pertanyaan berikut dengan jawaban yang benar!

6. Lengkapi bilangan berikut ini!

63,64,....,66,67,68……,....,....

Perhatikan gambar di bawah ini. Gambar untuk menjawab soal nomor 5,6,7,8. 

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah