Kunci Jawaban Latihan Soal OSN Bidang IPA SMP MTs: Tata Surya, Contoh Soal Sukses OSN 2022 Part 3

- 14 Juni 2022, 16:01 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Latihan Soal OSN Bidang IPA SMP MTs: Tata Surya, Contoh Soal Sukses OSN 2022 Part 1
Ilustrasi Kunci Jawaban Latihan Soal OSN Bidang IPA SMP MTs: Tata Surya, Contoh Soal Sukses OSN 2022 Part 1 /pixabay.com/Hermann

 


PORTAL PEKALONGAN – Berjumpa lagi adik-adik SMP MTs salam sehat dan semangat. Materi kali ini adalah kunci jawaban latihan soal OSN Bidang IPA SMP MTs: Tata Surya, contoh soal sukses OSN 2022 Part 1.


Kunci jawaban latihan soal OSN Bidang IPA SMP MTs: Tata Surya, contoh soal sukses OSN 2022 Part 1 bertujuan membantu adik - adik dalam persiapan ajang Olimpiade Sains Nasional OSN Bidang IPA Tahun 2022 sehingga lebih sukses.


Ada baiknya sebelum melihat kunci jawaban, cobalah adik-adik berusaha menjawab sendiri kunci jawaban latihan soal OSN Bidang IPA SMP MTs: Tata Surya, contoh soal sukses OSN 2022 Part 1 sehingga lebih faham mendapat pengalaman belajar.

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal Pra OSN Bidang Matematika SMP MTS, Contoh Soal Jelang OSN Tahun 2022 Part 16

Kunci jawaban latihan soal OSN Bidang IPA SMP MTs: Tata Surya,contoh soal sukses OSN 2022 Part 1 ini dilansir PORTAL PEKALONGAN dari alumnus S1 Pendidikan Fisika Universitas Negeri Semarang (UNNES) dan S2 Pendidikan Sains Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), Farkhah Nofianti, S.Pd., M.Pd, Guru IPA SMP Negeri 1 Banjarnegara.

Pilihlah Jawaban Yang Paling Benar
1. Gerhana bulan terjadi ketika . . . .
A. bulan berada di antara matahari dan bumi
B. matahari berada di antara bumi dan bulan
C. bumi berada di antara matahari dan bulan
D. matahari, bumi dan bulan tidak berada pada garis lurus           (OSK Th 2019)


Jawaban: C


2. Dilihat dari bumi, bulan mengalami perubahan penampakan, yang dikenal juga sebagai perubahan fase bulan. Perubahan fase bulan tidak diakibatkan oleh . . . .
A. revolusi bulan terhadap bumi
B. rotasi bumi pada sumbunya
C. revolusi bumi terhadap matahari
D. posisi relatif bulan terhadap bumi               (OSK Th 2019)


Jawaban: B

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Kumpulan Soal OSN IPA SMP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x