Ini Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 3 SD Subtema 1 Halaman 25, 26, 27, 28: Mari Bernyanyi Lagu Anak Ayam

- 30 Juli 2022, 07:00 WIB
Mari bernyanyi lagu anak ayam! / buku tematik Kemendikbud revisi 2018
Mari bernyanyi lagu anak ayam! / buku tematik Kemendikbud revisi 2018 /

PORTAL PEKALONGAN – Ini kunci jawaban Tema 1 kelas 3 SD, Mari Bernyanyi Lagu Anak Ayam, ini merupakan materi yang akan dipelajari di pembahasan kali ini, pada Pembelajaran 3 Subtema 1 Ciri-Ciri Makhluk Hidup.

Kita akan mempelajari materi mengenai Tema 1 kelas 3 SD halaman 25, 26, 27, 28. Ini kunci jawaban Tema 1 kelas 3 SD mengenai Mari Bernyanyi Lagu Anak Ayam.

Pada pembahasan kali ini akan mengulas kunci jawaban Tema 1 kelas 3 SD Pembelajaran 3 Subtema 1, yang bersumber dari buku tematik Kemendikbud revisi 2018, tentang Mari Bernyanyi Lagu Anak Ayam.

Baca Juga: Ini Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 3 SD Subtema 1 Halaman 22, 23, 24: Ciri-Ciri Makhluk Hidup

Contoh kunci jawaban Tema 1 kelas 2 SD bisa menjadi soal-soal latihan kamu sebelum menghadapi ulangan.

Sehingga kamu bisa berusaha mengerjakannya sendiri terlebih dahulu sebelum melihat kunci jawaban Tema 1 kelas 3 SD.

Merujuk PORTAL PEKALONGAN dari guru SD negeri 3 kebutuhduwur, Sumarsi S.Pd.SD, M.Si menjelaskan pembahasan materi Tema 1 kelas 3 SD halaman 25, 26, 27, 28 yang bisa kamu pelajari.

Adik-adik, berikut pembahasan materi Tema 1 kelas 3 SD halaman 25, 26, 27, 28.

Baca Juga: KPU Umumkan Partai Politik Mulai Mendaftar Pemilu dan Tahapan Lengkap Berikut

Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 3 SD Halaman 25 26

Salah satu ciri makhluk hidup adalah berkembang biak dan tumbuh.

Ayam berasal dari telur yang menetas menjadi anak ayam.

Kemudian, anak ayam tumbuh menjadi ayam dewasa.

Setelah dewasa, ayam betina menghasilkan telur kembali.

Anak ayam sangat lucu untuk dilihat dan dimainkan.

Tetapi, hati-hati induk ayam akan marah jika kita mengganggu anaknya.

Kita dapat melihat anak ayam yang lucu sambil menyanyikan lagu tentang anak ayam.

Mari bernyanyi lagu anak ayam!

Mari bernyanyi lagu anak ayam! / buku tematik Kemendikbud revisi 2018
Mari bernyanyi lagu anak ayam! / buku tematik Kemendikbud revisi 2018

Gambar: Lagu Anak Ayam / buku tematik Kemendikbud revisi 2018
Gambar: Lagu Anak Ayam / buku tematik Kemendikbud revisi 2018

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 7 SMP MTs Halaman 38 Kurikulum Merdeka:Apa Jenis Norma yang Dilanggar

Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 3 SD Halaman 27

Masih ingatkah kamu dengan panjang pendek bunyi?

Jawaban:

Masih ingat.

Dapatkah kamu memberi tanda panjang dan pendek bunyi pada lagu tersebut?

Jawaban:

Dapat

Apa simpulanmu tentang panjang pendek bunyi pada lagu “Anak Ayam”?

Jawaban:

Lagu “Anak Ayam” menggunakan kombinasi nada yang panjang dan pendek. Nada-nada berirama pendek ditempatkan dari bagian awal hingga mendekati akhir, sementara nada berirama panjang diletakkan pada bagian akhir. Penempatkan nada panjang tersebut bertujuan memberikan kesan atau aksen pada lagu.

Tuhan menciptakan makhluk hidup untuk saling memberikan manfaat.

Ayam sangat bermanfaat bagi kehidupan manusia.

Daging dan telur ayam dapat memenuhi kebutuhan manusia.

Pengembangbiakan adalah cara untuk menghasilkan daging dan telur ayam dalam jumlah banyak.

Untuk itu dibuatlah sebuah peternakan.

Peternakan dapat menghasilkan ternak ayam dalam jumlah yang besar dan dalam waktu yang singkat.

Baca Juga: LENGKAP! 20 Latihan Soal Ulangan Harian dan Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 2 SD Pilihan Ganda

Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 3 SD Halaman 28

Berikut ini adalah contoh daftar jumlah telur yang dihasilkan beberapa peternakan setiap bulan.

daftar jumlah telur yang  dihasilkan beberapa peternakan setiap bulan / buku tematik Kemendikbud revisi 2018
daftar jumlah telur yang dihasilkan beberapa peternakan setiap bulan / buku tematik Kemendikbud revisi 2018

Peternakan siapa yang paling banyak menghasilkan telur per bulan?

Jawaban:

Peternakan C

Peternakan siapa yang paling sedikit menghasilkan telur per bulan?

Jawaban:

Peternakan B

Urutkan peternakan berdasarkan banyaknya telur yang dihasilkan per bulan. Mulailah dari peternakan dengan hasil telur per bulan paling sedikit.

  1. Peternakan B
  2. Peternakan D
  3. Peternakan E
  4. Peternakan A
  5. Peternakan C

 Baca Juga: Ini Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 3 SD Subtema 1 Halaman 2, 3, 4, 5: Ciri-ciri Cicak Sebagai Makhluk Hidup

Itulah contoh kunci jawaban Tema 1 kelas 3 SD halaman 25, 26, 27, 28 yang bisa kamu pelajari. Selamat mengerjakan dan selamat belajar!

Disclaimer: Kunci jawaban ini merupakan panduan bagi orang tua. Siswa bisa bereksplorasi dengan jawaban lain.

Jawaban yang sudah disebutkan dan dijelaskan di atas hanyalah sebuah contoh yang bisa dipelajari.

Portal Pekalongan tidak bertanggung jawab atas kesalahan jawaban.

Kunci jawaban Tema 1 kelas 3 SD mengenai Mari Bernyanyi Lagu Anak Ayam merupakan materi yang dipelajari pada Pembelajaran 3 Subtema 1 Ciri-Ciri Makhluk Hidup yang bersumber dari buku tematik Kemendikbud revisi 2018.***

Editor: Sumarsi

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah