Kunci Jawaban Matematika Ayo Kita Berlatih 8.1 Halaman 134 No. 6-10 Kelas 8 SMP MTs: Bangun Ruang Sisi Datar

- 25 Maret 2023, 10:47 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Matematika Ayo Kita Berlatih 8.1 Halaman 134 No. 6-10 Kelas 8 SMP MTs: Bangun Ruang Sisi Datar
Ilustrasi Kunci Jawaban Matematika Ayo Kita Berlatih 8.1 Halaman 134 No. 6-10 Kelas 8 SMP MTs: Bangun Ruang Sisi Datar /Portal Pekalongan

Baca Juga: Contoh Soal OSN Matematika SD MI Beserta Pembahasan Terbaru,Latihan Soal jelang OSN Tk. Kabupaten 2023 Part 10

9. Perhatikan gambar kubus di bawah ini. Jika sisi atas dan sisi bawah kubus tersebut dicat dengan warna merah, sedangkan sisi lain dicat dengan warna biru, kemudian kubus dipotong-potong menjadi 64 kubus satuan. Tentukan banyak kubus satuan yang memiliki warna biru saja.

 


Pembahasan
Banyak kubus satuan yang hanya ada warna biru saja pada 1 sisinya yaitu 4 x 4 = 16 buah
Banyak kubus satuan yang hanya ada warna biru saja pada 2 sisinya yaitu 2 x 4 = 8 buah

Jadi banyak kubus satuan yang memiliki warna biru saja adalah 16 + 8 = 24 buah
Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Ayo Kita Berlatih 8.2 Halaman 144 No. 1-3 Kelas 8 SMP MTs: Bangun Ruang Sisi Datar
10. Diketahui pada setiap sisi kubus dituliskan sebuah bilangan asli. Setiap titik sudutnya diberi nilai yang merupakan hasil kali dari tiga bilangan pada tiga sisi yang berpotongan di titik sudut tersebut. Jika jumlah semua bilangan pada titik-titik sudut tersebut sama dengan 231, tentukan jumlah semua bilangan yang dituliskan pada sisi-sisi kubus tersebut.

Pembahasan :

Misalkan :
sisi ABCD diberi tulisan bilangan a
sisi EFGH diberi tulisan bilangan b
sisi ABFE diberi tulisan bilangan c
sisi CDHG diberi tulisan bilangan d
sisi ADHE diberi tulisan bilangan e
sisi BCGF diberi tulisan bilangan f

Baca Juga: Contoh Soal OSN Matematika SD MI Beserta Pembahasan Terbaru, Latihan Soal Jelang OSN Tk.Kabupaten 2023 Part 13

diperoleh nilai pada titi-titik sudutnya yaitu:
Nilai di titik A yaitu a x c x e
Nilai di titik B yaitu a x c x f
Nilai di titik C yaitu a x d x f
Nilai di titik D yaitu a x d x e
Nilai di titik E yaitu b x c x e
Nilai di titik F yaitu b x c x f
Nilai di titik G yaitu b x d x f
Nilai di titik A yaitu b x d x e

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Matematika SMP/MTs Kemdikbud Kelas 8 edisi revisi 2017


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x