Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 Halaman 89, 90: Ovipar, Vivipar, dan Ovovivipar

- 26 Juli 2023, 08:31 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 Halaman 89, 90: Ovipar, Vivipar, dan Ovovivipar
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 Halaman 89, 90: Ovipar, Vivipar, dan Ovovivipar /Sumarsi/

Kunci Jawaban Tema 1 kelas 6 SD halaman 89

Kamu sudah banyak mengetahui jenis-jenis hewan dan perkembangbiakannya.

Jelaskan cara perkembangbiakan hewan secara ovipar, vivipar, dan ovovivipar.

Tuliskan dalam bentuk peta pikiran perkembangbiakan hewan. Tulisanmu harus memuat cara perkembangbiakan, penjelasan, ciri-ciri, dan contoh dengan detail. Kamu dapat melengkapi dengan menempel gambar agar lebih menarik.

Jawaban:

Perkembangbiakan hewan

ovipar:

- Hewan berkembang biak dengan cara bertelur

- Ciri-cirinya yaitu mengerami telurnya, tidak memiliki daun telinga, dan tidak memiliki kelenjar susu.

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x