Rekomendasi Wisata Hidden Gem di Semarang yang Cocok Untuk Melepas Penat

- 20 Oktober 2023, 16:51 WIB
Wisata Curug Lawe Benowo. (Dok. Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Semarang)
Wisata Curug Lawe Benowo. (Dok. Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Semarang) /

PORTALPEKALONGAN.COM - SEMARANG – Libur akhir pekan menjadi salah satu moment untuk bisa melepas penat usai melakukan pekerjaan selama sepekan.

Dalam melepas penat itu, tentu berkunjung ke tempat wisata menarik bisa menjadi salah satu pilihan.

Di Semarang sendiri ternyata ada loh wisata yang menjadi hidden gem. Selain menawarkan tempat yang eksotis namun bisa menjadi tempat untuk melepas penat selama sepekan bekerja.

Lantas mana saja lokasi wisata hidden gem yang ada di Semarang? Simak rekomendasinya berikut ini.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Sagitarius dalam Hal Keluh Kesah Sabtu 21 Oktober 2023: CENDERUNG MEMILIKI JIWA BEBAS

Rekomendasi Wisata Hidden Gem di Semarang

  1. Curug Lawe Benowo

Curug Lawe Benowo berlokasi di kaki Gunung Ungaran, Kabupaten Semarang.

Untuk bisa mencapai lokasi ini setelah menggunakan kendaraan, lalu pengunjung diharuskan berjalan kaki melalui jalan setapak yang berada di tepi jurang selama 30-60 menit.

Kondisi jalan yang cukup ekstrem membuat tempat wisata ini tutup di musim penghujan lantaran pertimbangan keselamatan.

Halaman:

Editor: Ali A


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x