Windows 11 Resmi Dirilis Microsoft, Begini Cara Upgrade dari Windows 10 Secara Gratis

- 25 Juni 2021, 11:07 WIB
Windows 11 Resmi Dirilis Microsoft, Begini Cara Upgrade dari Windows 10 Secara Gratis.
Windows 11 Resmi Dirilis Microsoft, Begini Cara Upgrade dari Windows 10 Secara Gratis. /dok, microsoft.com

Portal Pekalongan - Windows 11 telah resmi hadir, hal ini diumumkan oleh Microsoft.

Windows 11 dilengkap dengan serangkaian fitur baru.

Fitur baru Windows 11 diklam dapat memberikan pengalaman menggunakan komputer yang lebih fresh.

Baca Juga: Langkah Gampang, Download Video TikTok Tanpa Watermark melalui Musicallydown.com

Namun anda harus bersabar dulu jika berminat untuk update ke Windows 11.

Pasalnya Windows 11 harus melewati serangkaian uji coba sebelum di rilis ke publik.

Pada tanggal 28 Juni 2021 nanti, Windows 11 akan dirilis ke komunitas Windows Inside Dev Channel dahulu.

Barulah mulai bulan Oktober 2021 Windows 11 akan dirilis secara bertahap untuk umum.

Anda bisa mengupdate Windows 10 ke Windows 11 melalui Windows Update secara gratis.

Halaman:

Editor: Salman F


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x