Bahaya! Jangan Keseringan Gunakan Aplikasi Ini dan cara Menggunakannya

- 28 April 2024, 11:00 WIB
Life360 aplikasi mata mata
Life360 aplikasi mata mata /Ali A/


PORTAL PEKALONGAN - Aplikasi yang satu ini memang bisa memantau pergerakan pasangan melalui posisi smartphone atau HP. Tapi pesannya, jangan terlalu sering atau jangan keseringan menggunakan aplikasi ini.

Bolehlah sesekali menggunakan aplikasi ini, jika sekadar ingin mengetahui posisi pasangan. Aplikasi pengawas atau aplikasi mata-mata ini cukup populer.

Aplikasi ini digunakan tanpa izin dan tanpa diketahui oleh orang yang dipantau. Berdasarkan laporan VPNOverview, penggunaan aplikasi ini meningkat hingga 60% selama beberapa tahun terakhir. Tujuannya mulai dari yang tengah menghadapi perceraian atau orang tua yang mengawasi anak-anaknya.

Baca Juga: 6 Tools AI Ini Sangat Membantu Pekerjaanmu, Ada ChatGPT dan Steve AI


portalpekalongan.com menyarankan jika menggunakan aplikasi pengawas seperti ini, pastikan sudah meminta izin lebih dulu dengan siapapun yang mau diawasi.

Dari berbagai sumber berikut ini sederet pengawas atau pemantau:

Life360

Life 360 dapat digunakan bersama keluarga dan teman. HP yang hilang bisa dilacak dengan aplikasi ini.

Baca Juga: Unscreen Aplikasi Penghasil Uang untuk Penghapusan Latar Belakang Video Lebih Simpel dari Rotoscoping

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Life360.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x