Jangan Takut Didatangi DC Shopee, Tak Semua Debt Collector Bersikap Kasar

- 17 Maret 2024, 14:00 WIB
DC Shopee
DC Shopee /Alvin Arifin/


PORTAL PEKALONGAN -
Jangan takut didatangi debt collector atau DC Shopee. Sebab, tidak semua DC bersikap kasar. Setidaknya itu pengakuan salah seorang anak yang orang tuanya mengalami gagal bayar atau galbay.

"Debt collector yang dibayangkan awal menakutkan, ternyata debt collector yang sangat ramah, sangat sopan, dan memberikan win-win solution," kata pemilik akun @j5_jo. Memang dalam hal ini bukan DC Shopee yang dimaksud, namun setidaknya tidak semua DC berikap kasar.

Pengalaman didatangi DC (termasuk DC Shopee) ternyata tidak semua membuat trauma. Gambaran DC yang galak dan garang ternyata tidak semua benar adanya. Sebab, DC juga manusia, hanya tugasnya adalah melakukan penagihan atas galbay cicilan.

Baca Juga: Debt Collector dan Risiko Hukum Galbay Pinjol: Apa yang Perlu Diketahui Debitur?


Ini Risiko Galbay Pinjol! Akan Didatangi DC Shopee Paylater

Shopee Paylater memiliki agen penagihan utang yang dikenal sebagai DC (Debt Collector) dan risiko yang harus dihadapi oleh pengguna jika mengalami masalah pembayaran.

Shopee merupakan platform e-commerce yang menyediakan layanan pinjol seperti Shopee Pinjam dan Shopee Paylater.

Shopee Paylater adalah sebuah fitur yang saat ini populer di kalangan berbagai kalangan, terutama generasi milenial yang ingin berbelanja, tetapi belum menerima gaji.

Seperti layanan pinjol lainnya, Shopee Paylater memiliki syarat dan ketentuan yang harus diikuti oleh para penggunanya.

Baca Juga: Langsung ke Saldo DANA! Wild Cash Game Penghasil Uang Tercepat!

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Shopee Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x