Uang Aktif dan Uang Pasif, Kisah Wali Paidi Episode 77 Ngaji Laku Padepokan Carang Seket

- 27 Januari 2022, 14:05 WIB
Ilustrasi uang - Uang Aktif dan Uang Pasif, Kisah Wali Paidi Episode 77 Ngaji Laku Padepokan Carang Seket
Ilustrasi uang - Uang Aktif dan Uang Pasif, Kisah Wali Paidi Episode 77 Ngaji Laku Padepokan Carang Seket /Horoscope

PORTAL PEKALONGAN - Ngaji Laku Padepokan Carang Seket kali ini Den Juneng akan menceritaka kisah Wali Paidi episode 77 uang aktif dan uang pasif.

Den Juneng Suhu Padepokan Carang Seket menceritakan kisah Wali Paidi mengenai uang aktif dan uang pasif pada episode 77 sesi Ngaji Laku Padepokan Carang Seket yang terangkum dalam artikel ini.

Berikut portalpekalongan.com merangkumnya pada sesi Ngaji Laku Padepokan Carang Seket kisah Wali Paidi episode 77 uang aktif dan uang pasif yang di ceritakan oleh Den Juneng Suhu Padepokan Carang Seket selengkapnya.

 

Baca Juga: Melepas Penghalang Terkabulnya Doa, Kisah Wali Paidi Episode 72 Ngaji Laku Padepokan Carang Seket

Nampak Wali Paidi duduk santai dengan beberapa cantrik di teras Masjid, cerita ngalor ngidul tentang rahasia alam dunia, hukum alam dan garis rambu rambu Tuhan.

Ternyata rambu rambu itu ada dalam kitab yang tersurat, yaitu dalam kitab kitab agama samawi, aturan aturan hidup, cara hidup, contoh contoh dalam cerita.

Sedang ketetapan Tuhan tertulis di alam semesta dan beberapa kitab agama bumi, ketetapan itu menempel ke semua benda nyata seperti lombok pedas, gula manis, garam asin, api panas, dan hukum alam berjalan seperti penguasa sekarang ada pada uang, ada pada alat tukar.

Datang seorang wanita anggun cantik rupawan seorang dokter kandungan di sebuah rumah sakit ternama, bersama dengan beberapa sahabtnya.

Halaman:

Editor: Dimas Diyan Pradikta

Sumber: Padepokan Carang Seket


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x