Menu Makanan Sehat, Boikot Sindikat Minyak Goreng

- 19 Maret 2022, 05:05 WIB
Ilustrasi makanan sehat tanpa minyak goreng
Ilustrasi makanan sehat tanpa minyak goreng /Pixabay/Dittapong Chutichaiwirath

PORTAL PEKALONGAN - Makanan sehat harus menjadi asupan nutrisi dalam menjalani aktivitas sehari-hari.

Dengan mengonsumsi makanan yang sehat, pasti tubuh akan memberi respon positif. Dengan tubuh yang sehat, kita dapat melakukan banyak hal.

Langkanya minyak goreng sebenarnya tidak perlu dirisaukan. Kita masih bisa memilih, mengolah, dan memakan makanan sehat tanpa harus bergantung minyak goreng.

Baca Juga: Ini Cara Menyembuhkan Abses dengan Resep Herbal Arief Hariana

Minyak goreng bak primadona seiring langkanya di pasaran. Padahal kita bisa mengurangi bahkan hidup tanpa minya goreng.

Harganya yang melambung dan menguras kantong, tentu menjadi hal serius yang harus kita pikirkan. Mungkin kita bisa mengambil hikmah dari peristiwa ini.

Hidup akan lebih sehat jika bisa mengurangi makan makanan yang mengandung minyak.

Konsekuensi mengonsumsi minyak berlebihan akan mengakibatkan berbagai macam penyakit, seperti kolesterol, hipertensi, jantung, dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Ide Menu Sarapan! Resep Telur Dadar ala Chef Renatta, Simpel dan Nikmat

Biarpun minyak goreng sudah kembali di pasaran, harganya masih sangat mahal.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Akun Facebook @Luthfi Bashori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x