Resep Praktis Kentang Telur Enak dan Sederhana

- 20 April 2024, 07:00 WIB
Resep Praktis Kentang Telur Enak dan Sederhana
Resep Praktis Kentang Telur Enak dan Sederhana /@cook_25263070


PORTAL PEKALONGAN
- Ingin menyajikan hidangan yang lezat dan sederhana untuk bekal ke kantor atau sekolah? Kentang telur adalah pilihan yang tepat!

Resep ini tidak hanya mudah disiapkan, tetapi juga bisa disesuaikan dengan selera masing-masing.

Berikut adalah resep praktis dari laman resmi Cookpad yang bisa kamu coba di rumah.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Game Penghasil Saldo DANA Tanpa Iklan

Bahan-bahan:

2-3 buah kentang (dikupas, dipotong kotak-kotak)
2 telur (diceplok, potong sesuai selera)
3 pcs cabe merah
2-3 lembar daun jeruk
3 pcs bawang merah
2 buah bawang putih
1 buah tomat
Secukupnya saos tomat
4-5 sendok makan air
Secukupnya garam, gula, totole
Minyak goreng sedikit untuk menumis

Cara Membuat:

1. Persiapan Bumbu: Blender cabe merah, bawang merah, bawang putih, tomat, dan air hingga halus. Siapkan wajan dan tambahkan sedikit minyak.

Baca Juga: Spesifikasi HP Vivo V30 Pro: Kemampuan Kamera Unggulan dan Performa Handal

2. Tumis Bumbu: Tumis bumbu yang telah di-blender hingga harum.

Halaman:

Editor: Alvin Arifin

Sumber: Cookpad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x