Antisipasi Ancaman Pantura Tenggelam, Jateng Belajar pada Belanda

- 30 September 2021, 12:20 WIB
Untuk antisipasi ancaman pantura tenggelam Pemerintah Provinsi Jawa Tengah belajar kepada Belanda.
Untuk antisipasi ancaman pantura tenggelam Pemerintah Provinsi Jawa Tengah belajar kepada Belanda. /Jatengprov.go.id

 

PORTAL PEKALONGAN – Untuk antisipasi ancaman pantura tenggelam Pemerintah Provinsi Jawa Tengah belajar kepada Belanda.

Ya, Jateng tengah belajar kepada Belanda mengenai ancaman kawasan pantura yang diperkirakan akan tenggelam.

Bersama Belanda Pemerintah Provinsi Jawa Tengah berupaya menangani persoalan pantura yang terancam tenggelam atau turunnya permukaan tanah atau land subsidence.

Baca Juga: Unicef Apresiasi Langkah Sigap Ganjar Pranowo dalam Pelaksanaan PTM di Jateng

Hal itu mengingat kajian para ahli, daerah pesisir seperti Pekalongan, Semarang, dan Demak terancam mengalami penurunan permukaan tanah.

Pemprov Jateng pun belajar kepada Belanda sampai meminta warga untuk tidak membuang sampah sembarangan.

Diketahui, Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo menerima kunjungan Duta Besar Belanda untuk Indonesia, Lambert Grijns di Kota Semarang, Rabu 29 September 2021.

Dalam pertemuan itu, Ganjar Pranowo bersama Dubes Belanda membahas soal antisipasi tenggelamnya permukaan tanah di pantura.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Jatengprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah