5 Cara Ini Bisa Jadi Inspirasi Atasi Suami Pemalas agar Rumah Tangga Bahagia

- 13 September 2021, 20:13 WIB
Ilustrasi istri menghadapi suami yang pemalas.
Ilustrasi istri menghadapi suami yang pemalas. /Freepix

Meskipun sebenarnya bisa melakukan semua pekerjaan rumah sendiri, tetapi dengan cara ini suami akan merasa jadi orang yang paling diandalkan di keluarga.

2. Beri pujian

Saat melakukan pekerjaan rumah, suami mungkin saja akan mengerjakannya sambil malas-malasan karena terpaksa.

Ketika sering terjadi, maka yang harus dilakukan adalah memuji keterampilan kerjanya.

Cobalah untuk menghargai setiap usahanya, meskipun hasilnya tidak selalu sesuai apa yang diharapkan.

Walau terkesan sederhana, namun sebuah kata-kata pujian sangat berdampak positif. Suami akan merasa bangga karena telah membantu. Apalagi jika anak-anak ikut mendengar pujian tersebut.

Baca Juga: Jadwal Acara TransTV Selasa 14 September 2021, Akan Tayangkan Film Lone Survivor

Sesekali banggakan kerja keras suami, sehingga anak-anak mencontoh hal positif tersebut dan bisa lebih rajin ke depannya.

Dengan begitu, suami juga akan bekerja lebih keras untuk mengesankan hati anak-anak.

3. Jangan sering mengomel

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah