Surat Al- Fatihah, Asbabun Nuzul dan Kandungan Isinya

- 7 Juni 2022, 21:44 WIB
Ilustrasi Surah Al Fatihah dalam Al Quran
Ilustrasi Surah Al Fatihah dalam Al Quran /pixabay

Baca Juga: Doa Kebaikan Dunia dan Akherat dan Fadhilahnya

Kandungan isi surat Al-Fatihah

Kandungan yang terdapat dalam surat Al-Fatihah sebagai berikut:

  1. Pemujaan dan pengagungan kepada Allah SWT yang maha pengasih lagi maha penyayang.
  2. Peringatan akan adanya hari yang dijanjikan adalah hari akhir
  3. Pembebasan diri dari perbuatan syirik, dan hanya kepada Allah kita menyembah serta memohon pertolongan
  4. Bimbingan bagi hamba dalam memanjatkan doa agar diberi petunjuk kepada jalan yang lurus, agama yang kokoh, atau Dinul Qowwim. Juga diberi kemampuan tetap kokoh di jalan yang lurus hingga kelak berhasil melewati Shirath di hari kiamat.

        Dengan demikian kelak bisa sampai ke surga dengan penuh kenikmatan, menjadi                tetangga nabi, orang-orang Shiddiqin, para syuhada, dan orang-orang yang sholeh.

  1. Ancaman bagi orang-orang yang melakukan perbuatan bathil sebab kebatilan sangat dimurkai Allah swt, dan orang-orang yang batil tergolong orang yang sesat.***

 

 

 

 

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Juz Amma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah