Inilah Bacaan Doa Harian, Doa Sapu Jagad “Doa yang Mencakup Segala Doa”, Lengkap Arab, Latin dan Artinya

- 2 September 2022, 08:52 WIB
Inilah Bacaan Doa Harian, Doa Sapu Jagad “Doa yang Mencakup Segala Doa”, Lengkap Arab, Latin dan Artinya.
Inilah Bacaan Doa Harian, Doa Sapu Jagad “Doa yang Mencakup Segala Doa”, Lengkap Arab, Latin dan Artinya. /Canva

رَبَّنَاۤ اٰتِنَا فِى الدُّنْيَا حَسَنَةً وَّفِى الْاٰ خِرَةِ حَسَنَةً وَّ قِنَا عَذَا بَ النَّا رِ

Robbanaa aatinaa fid-dun-yaa hasanataw wa fil-aakhiroti hasanataw wa qinaa ‘azaaban-naar

Artinya: "Ya Rabb kami, berikanlah kepada kami kebaikan di dunia dan kebaikan di akhirat, dan lindungilah kami dari azab neraka." (Qs. Al-Baqarah 201).

Baca Juga: Inilah Bacaan Doa Memohon Diberi Keluarga yang Baik, Lengkap Arab, Latin dan Arti

Doa harian, doa sapu jagad (doa yang mencakup segala doa) ini insyaAllah mudah dihafalkan. Sehingga bisa dibiasakan untuk mengetahui dan menghafalkan doa-doa harian ini, dan juga dibiasakan untuk diamalkan dalam kegiatan sehari-hari.

Dalam melaksanakan kegiatan sehari-hari, umat Islam juga dianjurkan untuk memanjatkan doa, salah satunya doa sapu jagad (doa yang mencakup segala doa) agar kegiatan yang dilakukan tersebut mendapat berkah dari Allah SWT.

Segala aktivitas yang dilakukan setiap hari semestinya dimulai dan diakhiri dengan berdoa.

Baca Juga: Inilah Bacaan Doa Memohon Perlindungan dari Perbuatan Buruk, Lengkap Arab, Latin dan Arti

Demikian bacaan doa harian, doa sapu jagad (doa yang mencakup segala doa), lengkap dengan bacaan arab, latin dan artinya. Semoga  berrmanfaat.***

Halaman:

Editor: Arbian T

Sumber: Instagram @shahihfiqih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah