3 Istilah yang Sering Digunakan dalam Pendidikan Islam, Nomor 1 Bermakna Transfer Ilmu Pengetahuan

- 24 November 2022, 12:43 WIB
Buku Filsafat Pendidikan Islam, karya Dr Syamsul Kurniawan MTh.I
Buku Filsafat Pendidikan Islam, karya Dr Syamsul Kurniawan MTh.I /Ega Wahyu Pratama/

Adanya pendidikan berbasis adab bermaksud mengontrol manusia agar tetap pada jalurnya, yakni mampu memimpin dirinya sendiri pada kebenaran yang hakiki.

Baca Juga: Petugas Kerahkan Anjing Pelacak, Cari Korban Tertimbun Gempa Selama 3 Hari, Anak 5 Tahun Ditemukan Hidup

3. Tarbiyah

Istilah tarbiyah merupakan diksi yang komplet dan mencakup semua aspek.

Berasal dari kata rabb, yang bermakna tumbuh, berkembang, memelihara dan sebagainya.

Rabb juga diartikan sebagai Tuhan, yang tugasnya menjaga dan memelihara manusia.

Hal yang diharapkan dari penggunaan istilah tarbiyah dalam dunia pendidikan Islam adalah menghasilkan manusia yang berjiwa rabbani, yakni menjaga dan memelihara keberlangsungan hidup orang banyak.

Tarbiyah menghendaki kesempurnaan dalam pengembaraan diri manusia sebagai hamba Tuhan.

Artinya, bukan hanya aspek pengetahuan atau intelektualitas saja, atau sekadar adab sesama manusia, melainkan ada hal yang lebih kompleks guna mencapai derajat kemanusiaan yang tinggi di sisi Tuhan.

Tiga istilah yang digunakan dalam pendidikan Islam menjadi sebuah rekomendasi bagi peminat kajian pendidikan.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Filsafat Pendidikan Islam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah