Jalani Hidupmu dengan Rileks, Gus Baha: Hidup Harus Seimbang

- 28 November 2022, 13:35 WIB
Gus Baha
Gus Baha /You Tube

PORTAL PEKALONGAN - Bekerja keras menjadi satu di antara karakter keren yang dimiliki seseorang.

Namun, kita juga harus bisa mengatur waktu sebaik mungkin.

Gus Baha panggilan akrab KH Ahmad bahaudin Nursalim menyatakan, hidup harus seimbang; antara rutinitas seperti bekerja dan belajar, dengan kehidupan rileks.

Baca Juga: Jadwal Acara ANTV Senin 28 November 2022, Saksikan Ishq Mein Marjawan 2 Hingga Suami Pengganti

Pasalnya, manusia bukanlah mesin yang bisa terus-menerus beraktivitas.

Pada suatu titik, kita butuh beristirahat agar fisik dan mental bugar dan segar lagi.

"Terkadang yang mesin saja, jika kita paksa untuk terus beraktivitas, pasti akan kelelahan."

Namun, dalam dunia modern seperti sekarang, dinamika kehidupan terkadang menuntut kita untuk bekerja, bekerja, dan bekerja demi memenuhi kebutuhan hidup sehingga membuat kita 'lupa' atau mengabaikan pentingnya menikmati kehidupan itu sendiri.

"Karena merasa memiliki tanggung jawab, penuh tekanan yang harus mereka selesaikan, sampai-sampai waktu buat rileks," kata Gus Baha.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Instagram gusbahaonline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x