Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 6 Halaman 126: Peta Pikiran Kerja Sama Negara-Negara ASEAN

- 11 Oktober 2021, 07:00 WIB
Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 6 Halaman 126: Peta Pikiran Kerja Sama Negara-Negara ASEAN 
Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 6 Halaman 126: Peta Pikiran Kerja Sama Negara-Negara ASEAN  /sumarsi/

Baca Juga: Ramalan Zodiak Senin 11 Oktober 2021, Leo Virgo Libra dan Scorpio Tulislah Semua Agenda pada Hari Ini

Apa tujuan dari kerja sama tersebut? Sikap apa yang harus kita kembangkan dengan adanya kerja sama tersebut?

Tulislah pada peta pikiran berikut.
Jawaban:

Sikap sebagai warga negara
- Menjaga persatuan demi menjaga stabilitas negara
- Menghindari narkoba
- Melestarikan seni tradisional
- Mengembangkan kreativitas seluas-luasnya
- Memanfaatkan pasar bebas untuk menjual produk

Baca Juga: Ramalan Zodiak Senin 11 Oktober 2021, Aries Taurus Gemini Cancer akan Ada Frustasi dalam Kesepakatan

Tujuan
- Bekerja sama secara lebih efektif di berbagai bidang
- Memajukan negara-negara anggota di berbagai bidang

Manfaat
- Mempererat hubungan antar negara
- Saling memperkenalkan budaya antar negara
- Saling membantu menyelesaikan konflik
- Meningkatkan ekonomi antar negara
- Mengembangkan iptek antar negara

Contoh
- Mengadakan program pertukaran pelajar
- Penyelesaian konflik Kamboja
- Mengadakan festival dan pekan karya seni
- Dibukanya pasar bebas (MEA)
- Mengadakan perjanjian ekstradisi
- Pembentukan ASEAN COST

Baca Juga: Ramalan Shio Senin 11 Oktober 2021 untuk Shio Sapi, Babi, dan Kambing: Hindari Masalah dari Tindakan Ini

Adik-adik, itulah contoh kunci jawaban tema 4 kelas 6 SD halaman 126. Selamat belajar!

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Tematik Kelas 6 Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah