Rangkuman IPA Kelas 6 SD MI Tema 7 : Cara Menyikapi Pubertas dan Ciri-cirinya

- 1 Februari 2022, 09:10 WIB
Ilustrasi anak remaja memasuki masa pubertas.
Ilustrasi anak remaja memasuki masa pubertas. /Pixabay/Pech Frantisek

Setelah pertumbuhan dan perkembangan janin sempurna bayi siap dilahirkan dengan masa kehamilan lebih kurang 9 bulan lebih 10 hari (38 minggu).

Baca Juga: Rangkuman Materi IPA Kelas 6 SD dan MI Tematik Tema 6 Pubertas

Bayi dilahirkan selama 38 minggu dan diberikan air susu kepada bayinya. Air susu ibu (ASI) merupakan makanan utama dan terbaik bagi bayi.

ASI merupakan makanan dengan komposisi yang paling sesuai untuk usia bayi. ASI mengandung zat gizi lengkap (karbohidrat, protein, lemak, vitamin, dan mineral).

Selain itu, di dalam ASI terdapat enzim yang membantu pencernaan bayi serta zat imun (kekebalan) yang dapat mencegah bayi dari serangan berbagai penyakit.

Cara menyikapi Masa Pubertas

Masa pubertas merupakan masa yang dilewati dalam tahapan perkembangan manusia.Masa pubertas dimulai saat anak berumur 8 hingga 10 tahun dan berakhir lebih kurang di usia 15 tahun hingga 16 tahun.

Anak perempuan mengalami pubertas pada usia 8 hingga13 tahun dan anak laki-laki mengalami pubertas pada usia 10 hingga 15 tahun.

Ada tiga sikap yang harus disiapkan saat masa pubertas :

1. Menyikapi Perubahan Fisik.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Tematik Kelas 6 Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x